How the Grinch Stole Christmas (film 2000)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
How the Grinch Stole Christmas
SutradaraRon Howard
ProduserBrian Grazer
Ron Howard
SkenarioJeffrey Price, Peter S. Seaman
Berdasarkan
How the Grinch Stole Christmas!
oleh Dr. Seuss
Pemeran
NaratorAnthony Hopkins
Penata musikJames Horner
SinematograferDon Peterman
Penyunting
Perusahaan
produksi
DistributorUniversal Pictures
Tanggal rilis
  • 08 November 2000 (2000-11-08) (Los Angeles)
  • 17 November 2000 (2000-11-17) (Amerika Serikat)
Durasi105 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$123 juta[2]
Pendapatan
kotor
$345.1 juta[2]

How the Grinch Stole Christmas (juga dikenal sebagai Dr. Seuss' How the Grinch Stole Christmas dan disingkat The Grinch di Britania Raya) adalah sebuah film komedi-drama fantasi Natal Amerika Serikat tahun 2000 garapan Ron Howard dan ditulis oleh Jeffrey Price dan Peter S. Seaman. Berdasarkan pada buku bernama sama tahun 1957 karya Dr. Seuss, karya tersebut adalah buku Dr. Seuss pertama yang diadaptasi ke dalam film fitur berjangka penuh. Film tersebut dinarasikan oleh Anthony Hopkins dan menampilkan Jim Carrey dalam peran utama, bersama dengan Jeffrey Tambor, Christine Baranski, Bill Irwin, Molly Shannon, dan memperkenalkan Taylor Momsen sebagai Cindy Lou Who.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "The Grinch". British Board of Film Classification (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-03-08. Diakses tanggal 2020-01-02. 
  2. ^ a b "How the Grinch Stole Christmas (2000)". Box Office Mojo. Diakses tanggal November 11, 2018. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]