Jérémy Beccu
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Jeremy Beccu | ||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Statistik | ||||||||||||||||||||
Dinilai pada | Kelas bantam | |||||||||||||||||||
Tinggi | 5 ft 5 in (1,65 m) | |||||||||||||||||||
Kebangsaan | Prancis | |||||||||||||||||||
Lahir | 22 September 1990 Auchel, Pas-de-Calais, Prancis | |||||||||||||||||||
Catatan tinju | ||||||||||||||||||||
Total perkelahian | 14 | |||||||||||||||||||
Menang | 10 | |||||||||||||||||||
Menang oleh KO | 3 | |||||||||||||||||||
Kalah | 4 | |||||||||||||||||||
Rekam medali
|
Jérémy Beccu (lahir 22 September 1990) adalah seorang petinju profesional Prancis. Sebagai amatir, ia mewakili Prancis pada Olimpiade 2012, mencapai putaran pertama dari kategori kelas terbang ringan, dimana ia kalah dengan Birzhan Zhakypov.[1][2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ London 2012 profile Diarsipkan 2012-07-30 di Wayback Machine.
- ^ "Jeremy Beccu Bio, Stats, and Results". Olympics at Sports-Reference.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-04-17. Diakses tanggal 2020-04-25.