Lompat ke isi

Jack Mulhall

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Jack Mulhall
Mulhall, c. 1920
LahirJohn Joseph Francis Mulhall
(1887-10-07)7 Oktober 1887
Wappingers Falls, New York, Amerika Serikat
Meninggal1 Juni 1979(1979-06-01) (umur 91)
Woodland Hills, Los Angeles, California, Amerika Serikat
PekerjaanAktor
Tahun aktif1910–1959
Suami/istriLaura Mulhall (cerai; 1 anak)
Bertha Vuillot
(dia meninggal)
Evelyn Mulhall
(m.1924–1979; dia meninggal)
IMDB: nm0611804 Allocine: 17856 Allmovie: p51215 IBDB: 476298
Find a Grave: 8739579 Modifica els identificadors a Wikidata

John Joseph Francis Mulhall (7 Oktober 1887 – 1 Juni 1979) adalah aktor film Amerika Serikat pada awal era film bisu yang sukses beralih ke film bersuara, tampil di lebih dari 430 film sepanjang karirnya selama 50 tahun.

Kehidupan awal

[sunting | sunting sumber]

Mulhall lahir di Wappingers Falls, New York.[1] Ia merupakan salah satu anak dari enam anak yang lahir dari ayah keturunan Irlandia dan ibu keturunan Skotlandia.[2] Ia memulai membantu aksi karnival ketika berusia 14 tahun.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b Mayer, Geoff (2017). Encyclopedia of American Film Serials (dalam bahasa Inggris). McFarland. hlm. 212–213. ISBN 9780786477623. Diakses tanggal 24 June 2017. 
  2. ^ Katchmer, George A. (2002). A Biographical Dictionary of Silent Film Western Actors and Actresses (dalam bahasa Inggris). McFarland. hlm. 273. ISBN 9780786446933. Diakses tanggal 24 June 2017. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]