Lompat ke isi

Jangkat, Merangin

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jangkat
Lahan persawahan di Jangkat
Lahan persawahan di Jangkat
Negara Indonesia
ProvinsiJambi
KabupatenMerangin
Pemerintahan
 • CamatSHOLIHIN, S.Pd, MM
Populasi
 (2020)
 • Total9.890 jiwa
Kode Kemendagri15.02.01 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS1502010 Edit nilai pada Wikidata
Luas967,23 km²
Desa/kelurahan11 Desa


Jangkat adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Merangin, Jambi, Indonesia.

Desa/Kelurahan

[sunting | sunting sumber]
  1. Muara Manderas
  2. Lubuk Pungguk
  3. Pulau Tengah
  4. Renah Alai
  5. Lubuk Mantilin
  6. Rantau Kermas
  7. Tanjung Kasri
  8. Renah Kemumu
  9. Koto Renah
  10. Renah Pelaan
  11. Koto Rawang

Batas Wilayah

[sunting | sunting sumber]
  • Sebelah Utara berbatasan dengan kabupaten kerinci
  • Sebelah Timur Berbatasan dengan kecamatan Lembah Masumai
  • Sebelah Selatan berbatasan dengan kecamatan Jangkat Timur
  • Sebelah Barat berbatasan dengan Provinsi Bengkulu

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]