Kampanye Suiyuan
| ||||||||||||||||||||||||||||||
Kampanye Suiyuan (Hanzi: 綏遠抗戰; Pinyin: Suīyuǎn kàngzhàn; Jepang: 綏遠事件) adalah sebuah pertarungan antara Tentara Revolusioner Nasional dari Republik Tiongkok dan Tentara Mongolia Dalam/Han Besar yang dilatih Jepang sebelum pecah hostilitas resmi pada Perang Tiongkok-Jepang Kedua.
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Pada 14 November 1936, sebuah koalisi dari Divisi Kavaleri ke-7 dan ke-8 Tentara Mongolia Dalam, Tentara Han Besar yang dipimpin oleh Wang Ying, dan merkenaris-merkenaris Mongol dari Jehol, Chahar dan wilayah lainnya, yang didukung oleh 30 penasihat Jepang, menyerang garrison Tiongkok di Hongort.
Setelah beberapa hari bertarung, para penyerang tersebut gagal menaklukan kota tersebut.[1]
Pertarungan berskala kecil berlanjut di Suiyuan sampai permulaan hostilitas terbuka setelah Insiden Jembatan Marco Polo pada tahun berikutnya.
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ Guo Rugui, 中国抗日战争正面战场作战记, 第二部分:从“九一八”事变到西安事变, 日本侵绥的战备企图和中日 Diarsipkan 2011-07-18 di Wayback Machine..
Sumber
[sunting | sunting sumber]- Jowett, Phillip S., Rays of The Rising Sun, Armed Forces of Japan’s Asian Allies 1931-45, Volume I: China & Manchuria, 2004. Helion & Co. Ltd., 26 Willow Rd., Solihul, West Midlands, England.
- 中国抗日战争正面战场作战记 (China's Anti-Japanese War Combat Operations)
- Guo Rugui, editor-in-chief Huang Yuzhang
- Jiangsu People's Publishing House
- Date published: 2005-7-1
- ISBN 7-214-03034-9
- On line in Chinese: 中国抗战正向战场作战记 Diarsipkan 2012-02-19 di Wayback Machine.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- International Military Tribunal for the Far East, Chapter 5: Japanese Aggression Against China
- TIME Oct. 23, 1933, Inner Mongolia for Inner Mongolians Diarsipkan 2013-07-21 di Wayback Machine.
- TIME, Dec. 11, 1933 Generalissimo’s Last Straw Diarsipkan 2013-07-21 di Wayback Machine.
- TIME Magazine, Feb. 12, 1934 The Word is Out Diarsipkan 2013-08-13 di Wayback Machine.
- TIME Magazine, Jul. 26, 1937 Another "Kuo"? Diarsipkan 2012-10-23 di Wayback Machine.
Peta topografi
[sunting | sunting sumber]- Wu Chuan nk49-8 Pai-ling-miao, Wu Chuan area of Suiyuan Province
- Chi-Ning nk49-9 T'ao-Lin(Hongge'ertu), Shengdu, Suiyuan - Chahar border