Lompat ke isi

Kepulauan Asia

Koordinat: 1°04′N 131°15′E / 1.067°N 131.250°E / 1.067; 131.250
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Citra satelit NASA di Kepulauan Asia.
Kepulauan Asia (merah) di utara Kepala Burung Nugini.

Kepulauan Asia adalah sekumpulan tiga pulau kecil antara Kepulauan Ayu dan Palau. Pulau-pulau ini terletak 117 km di utara Waigeo.

Ketiga pulau tersebut bernama Fani, Igin, dan Miarin.

Secara administratif, Kepulauan Asia masuk dalam provinsi Papua Barat Daya, Indonesia.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

1°04′N 131°15′E / 1.067°N 131.250°E / 1.067; 131.250