Komando Distrik Militer 0602

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Komando Distrik Militer 0602/Serang
Lambang Korem 064/Maulana Yusuf
Negara Indonesia
AliansiKorem 064/MY
Cabang TNI Angkatan Darat
Tipe unitKodim Tipe A
PeranSatuan Teritorial
Bagian dariKodam III/Siliwangi
MakodimSerang
PelindungTentara Nasional Indonesia
Baret H I J A U 
Situs webwww.kodim0602-serang.com
Tokoh
KomandanKolonel Inf. Mulyo Junaidi, S.E., M.Tr.(Han).
Kepala StafLetkol Inf. Agus Praminto

Komando Distrik Militer 0602/Serang merupakan salah satu Kodim yang berada dibawah jajaran Korem 064/Maulana Yusuf. Kodim 0602/Serang saat ini telah ditingkatkan statusnya menjadi Kodim Tipe A yang dijabat oleh perwira menengah berpangkat Kolonel. Komandan Kodim 0602/Serang saat ini dijabat oleh Kolonel Arm Fajar Catur Prasetyo, SE. Kodim 0602/Serang membawahi 21 Koramil yang tersebar di Kabupaten Serang dan Kota Serang.[1]

Satuan[sunting | sunting sumber]

Satuan setingkat Koramil yang berada di bawah kodal Kodim 0602/Serang:

  1. Koramil 0602-01/Serang Kota
  2. Koramil 0602-02/Kasemen
  3. Koramil 0602-03/Walantaka
  4. Koramil 0602-04/Taktakan
  5. Koramil 0602-05/Cipocok Jaya
  6. Koramil 0602-06/Kramatwatu
  7. Koramil 0602-07/Waringinkurung
  8. Koramil 0602-08/Petir
  9. Koramil 0602-09/Cikeusal
  10. Koramil 0602-10/Pontang
  11. Koramil 0602-11/Tirtayasa
  12. Koramil 0602-12/Ciomas
  13. Koramil 0602-13/Padarincang
  14. Koramil 0602-14/Pabuaran
  15. Koramil 0602-15/Baros
  16. Koramil 0602-16/Ciruas
  17. Koramil 0602-17/Carenang
  18. Koramil 0602-18/Kragilan
  19. Koramil 0602-19/Cikande
  20. Koramil 0602-20/Pamarayan
  21. Koramil 0602-21/Kopo

Komandan[sunting | sunting sumber]

Daftar komandan:

  1. Kapten Marwoto (1950 - 1952)
  2. Kapten Dodi Abdulah (1952 – 1954)
  3. Kapten Supardjo (1954 – 1955)
  4. Kapten Sarmada (1955 – 1958)
  5. Kapten Efendi (1958 - 1959)
  6. Mayor Jalil Hanapiah (1959 - 1961)
  7. Mayor Rauf Efendi (1961 - 1962)
  8. Letkol Surya (1962 - 1965)
  9. Letkol Muchtar (1965 - 1966)
  10. Letkol Gani (1966 - 1968)
  11. Letkol Suki (1968 - 1971)
  12. Letkol Sumarsono (1971 - 1974)
  13. Letkol Abdul Hak (1974 - 1975)
  14. Letkol Basuharba (1975 - 1977)
  15. Letkol Muhamad (1977 – 1978)
  16. Letkol Inf. Kusman Darmanto (1978 - 1981)
  17. Letkol Inf. A. Rodjak (1981 – 1983)
  18. Letkol Inf. Syarwan Hamid (1983 - 1984)⭐⭐⭐
  19. Letkol Inf. Duki Hermana (1984 - 1986)
  20. Letkol Inf. Sugito (1986 - 1987)
  21. Letkol Art. Masbudi (1987 - 1989)
  22. Letkol Inf. T. Sudanang (1989 - 1991)
  23. Letkol Inf. Untung Santoso (1991 - 1992)
  24. Letkol Czi. Muchtar (1992 - 1993)
  25. Letkol Inf. Memed Djumed (1993 - 1996)
  26. Letkol Inf. Lili Suherlan (1996 - 2000)
  27. Letkol Inf. Eko Suryono (2000 - 2002)
  28. Letkol Caj. Drs. Mamun Syahroni (2002 - 2005)
  29. Letkol Inf. Malwi Sulardi (2005 - 2007)
  30. Letkol Inf. Gatot Sudjatmiko S.IP (2007 - 2009)⭐
  31. Letkol Arm. Mochamad Syafei Kasno (2009-2011)⭐⭐⭐
  32. Letkol Inf. Nur Wahyu Widodo (2011-2014)
  33. Letkol Inf. Suwondo (2014 - 2015)
  34. Letkol Inf. Oki Andriansyah Adiwirya (2015 - 2017)
  35. Letkol Czi. Harry Praptomo, SH. (2017-2019)
  36. Letkol Inf. Erwin Agung Teguh Wiyono Andyanto, S.T., M.Tr.(Han). (2019)

Peningkatan Status Menjadi Type A


  1. Kolonel Inf. Mudjiharto (2019-2020)
  2. Kolonel Inf. Soehardono (2020-2021)
  3. Kolonel Inf. Susilo, S.Sos. (2021-2022)
  4. Kolonel Arm. Fajar Catur Prasetyo, S.E. (2022 - 2023)
  5. Kolonel Inf. Mulyo Junaidi, S.E., M.Tr.(Han). (2023 - Sekarang)

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ ""Kodim 0602/Serang"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-09. Diakses tanggal 2017-01-08.