Kriya bulu Meksiko
Tampilan
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Kriya bulu Meksiko, juga disebut "plumería", adalah sebuah teknik artistik dan dekoratif berpengaruh pada zaman pra-Hispanik dan kolonial di (sekarang) Meksiko. Meskipun buku dihargai dan kriya bulu dibuat di belahan dunia lainnya, kriya tersebut dibuat oleh amanteca atau para spesialis kriya bulu yang memukau para penakluk Spanyol, yang berujung pada pertukaran kreasi dengan Eropa.
Daftar pustaka
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Mexican feather art.
- Castello Yturbide, Teresa (1993). The Art of Featherwork in Mexico. Mexico City: Fomento Cultural Banamex. ISBN 968 7009 37 3.
- Meneses Lozano, Hector Manuel (2008). Un paño novohispano, tesoro del arte plumaria (dalam bahasa Spanish). Mexico City: Apoyo al Desarrollo de Archivos y Bibliotecas de Mexico, A.C. ISBN 978 968 9068 44 0.
- Russo, Alessandra (2011). El Vuelo de las imágenes: Arte Plumario en México y Europa/Images Take Flight: Feather Art in Mexico and Europe. Gerhard Wolf and Diana Fane. Mexico City: Museo Nacional de Arte/Instituto Nacional de Bellas Artes. ISBN 978 607 605 044 6.