Naito Ehara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Naito Ehara
Naito Ehara pada 2020
Informasi pribadi
Nama lengkap江原 騎士
KewarganegaraanJepang
Lahir30 Juli 1993 (umur 30)
Prefektur Yamanashi, Jepang
Tinggi172 cm (5 ft 8 in)
Berat59 kg (130 pon)
Olahraga
OlahragaRenang
KlubSekolah Pelatihan Jasmani Angkatan Darat Bela Diri Jepang

Naito Ehara (江原 騎士, Ehara Naito, lahir 30 Juli 1993) adalah seorang perenang kompetitif Jepang. Ia berkompetisi dalam relay gaya bebas 4 × 200 meter putra pada Olimpiade Musim Panas 2016, dimana ia memenangkan medali perunggu. Ia juga berkompetisi dalam lomba gaya bebas 400 meter putra.[1] Ehara mengabdi dalam Angkatan Darat Bela Diri Jepang sebagai sersan kelas satu.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Naito Ehara". Rio 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 6 August 2016. Diakses tanggal 7 August 2016. 
  2. ^ "Schedule and Results of the SDF Athletes at the Rio 2016 Olympic Games". Kementerian Pertahanan Jepang. Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 August 2016. Diakses tanggal 16 August 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

  • Lua error in Modul:External_links/conf at line 28: attempt to index field 'messages' (a nil value).