Paul Ssemogerere

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Paul Ssemogerere
Ssemogerere (2017)
Lahir(1932-02-11)11 Februari 1932
Uganda Inggris
Meninggal18 November 2022(2022-11-18) (umur 90)
Kampala, Uganda
AlmamaterMakerere University
(Diploma Pendidikan)
Allegheny College
(Bachelor of Arts di Politik dan Pemerintahan)
Syracuse University
(Doktor Filsafat di Administrasi Publik)
PekerjaanPolitikus
Tahun aktif1961–2005
Dikenal atasPolitik

Paul Kawanga Ssemongere (11 Februari 1932 – 18 November 2022) adalah seorang politikus Uganda yang menjadi pemimpin Partai Demokrat selama 25 tahun, dan salah satu pemain utama dalam politik Uganda hingga pensiun pada tahun 2005.[1][2]

Kehidupan dan pendidikan[sunting | sunting sumber]

Ssemogerere lahir di Distrik Kalangala di Uganda. Ia memperoleh Diploma Pendidikan dari Universitas Makerere di Kampala, kemudian mempelajari Politik dan Program Pemerintah di Perguruan Tinggi Allegheny di Meadville, Pennsylvania. Tahun 1979 ia memperoleh PhD Administrasi Umum dari Universitas Syracuse di Syracuse, New York. Antara 1957 dan 1973 ia mengajar di beberapa perguruan di Uganda.

Ssemogerere memiliki istri bernama Germina Namatovu, seorang Profesor Ekonomi di Universitas Makerere.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama 2R
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama 3R