Lompat ke isi

Pengguna:Ardiansyah kp

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Di sini juga terdapat sungai yang mengalir cukup deras. Sekitar 45 menit kemudian pendaki akan sampai di pos 9. Pos 9 berupa tanah datar yang tidak terlalu luas. 45 menit kemudian pendaki akan sampai di pos 10. Pos 10 cukup luas untuk mendirikan beberapa buah tenda


Dari pos 10 pendaki bisa melihat puncak Bawakaraeng yang terlihat sangat dekat. Perlu waktu sekitar 30-45 menit untuk sampai di puncak. Perjalanan menuju puncak tidak lagi melewati kawasan hutan. Sepanjang perjalanan ke puncak pendaki akan melewati medan terbuka di antara bebatuan yang di tumbuhi rumput.


Puncak Bawakaraeng

Di puncak bawakaraeng terdapat sebuah tugu yang menandakan bahwa tempat itu adalah puncak tertinggi Gunung Bawakaraeng