Players (film)
Players | |
---|---|
Berkas:Players Official.jpg | |
Sutradara | Abbas-Mustan |
Produser | Pappu Vaswani Mohammed Burmawala |
Skenario | Rohit Jugraj Sudip Sharma |
Pemeran | Abhishek Bachchan Sonam Kapoor Bipasha Basu Neil Nitin Mukesh Bobby Deol Sikandar Kher Omi Vaidya |
Penata musik | Lagu: Pritam Skor Latar Belakang: Sandeep Shirodkar |
Sinematografer | Ravi Yadav |
Penyunting | Hussain Burmawala |
Distributor | Paramount Pictures Viacom 18 Burmawala Partners |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 163 menit |
Bahasa | Hindi, Inggris, Rusia |
Anggaran | ₹45 crore (US$6,3 juta) sampai ₹90 crore (US$13 juta)[1] |
Pendapatan kotor | ₹40 crore (US$5,6 juta)[2] |
Players adalah sebuah film aksi thriller Sinema India 201[3][4] yang disutradarai oleh duo Abbas dan Mustan Burmawalla dan diproduksi oleh Paramount Pictures, Viacom 18 Motion Pictures dan Burmawala Partners. Film tersebut menampilkan pemeran ensembel Abhishek Bachchan, Sonam Kapoor, Neil Nitin Mukesh, Bipasha Basu, Bobby Deol, Sikandar Kher dan Omi Vaidya sebagai pemeran utama, sementara Aftab Shivdasani tampil dalam cameo.[1] Trailer teatrikalnya tayang perdana pada 3 November 2011, dan film tersebut dirilis pada 6 Januari 2012.[5] Film tersebut adalah pembuatan ulang resmi dari blockbuster Hollywood 2003, The Italian Job,[6][7] yang film itu sendiri adalah pembuatan ulang dari film Britania 1969 dengan nama yang sama.[8]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Abhishek Bachchan sebagai Charlie
- Sonam Kapoor sebagai Naina
- Bipasha Basu sebagai Riya
- Neil Nitin Mukesh sebagai Spider
- Bobby Deol sebagai Ronnie
- Sikandar Kher sebagai Bilal
- Omi Vaidya sebagai Sunny
- Johny Lever sebagai MC
- Vinod Khanna sebagai Victor Braganza
- Vyacheslav Razbegaev sebagai Jenderal
- Sumit Sarkar sebagai Komisioner Polisi
- Aftab Shivdasani sebagai Raj (Penampilan Khusus)
- Shweta Bhardwaj sebagai Shaila (Penampilan Khusus)
Produksi
[sunting | sunting sumber]Pemfilman
[sunting | sunting sumber]Pemfilman di India, utamanya di Goa, dimulai pada 9 November 2010 dan berlanjut sampai akhir Desember 2010.[9][10] Lagu "Buddhi Do Bhagwaan" difilmkan di pantai Miramar di Goa.[11][12]
Fase kedua pemfilman tersebut dimulai di Selandia Baru pada pertengahan Januari 2011, di sekitar Wellington dan Auckland.[13][14] Dewan Kota Wellington menutup beberapa area di pusat kota tersebut selama dua minggu agar tidak ada masalah dalam pengambilan gambarnya.[15] Latar yang diambil adalah di Kota Menuju Jembatan Laut, Laguna Okarito di Pulau Selatan Selandia Baru, Te Papa's Awesome Forces Museum, Cuba Mall dan di restoran Tulsi Indian.[16]
Soundtrack
[sunting | sunting sumber]Players | ||||
---|---|---|---|---|
Album lagu tema karya Pritam | ||||
Dirilis | 30 November 2011 | |||
Genre | Film soundtrack | |||
Durasi | 46:24 | |||
Label | T-Series | |||
Produser | Pritam | |||
Kronologi Pritam | ||||
|
Soundtrack resminya dikomposisikan dan disutradarai oleh Pritam dan skor latar belakangnya dikomposisikan oleh Sandeep Shirodkar. Liriknya ditulis oleh Ashish Pandit.[1] Hak musiknya dijual kepada T-Series dan dirilis pada 30 November 2011.[17] Track utamanya digunakan dalam teaser dan trailer Anti You dari album eponim Blue Stahli Blue Stahli.[18]
Daftar track
[sunting | sunting sumber]No. | Judul | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|
1. | "Jis Jagah Pe Khatam (Tema Players)" | Neeraj Shridhar, Siddharth Basrur, Mauli Dave | 4:12 |
2. | "Jhoom Jhoom Ta Ja" | Ritu Pathak | 5:02 |
3. | "Ho Gayi Tun" | Yashita Yashpal, Bob | 3:47 |
4. | "Buddhi Do Bhagwaan" | Shruti Pathak, Abhishek Bachchan | 4:42 |
5. | "Dil Yeh Bekaraar Kyun Hai" | Mohit Chauhan, Shreya Ghoshal | 4:38 |
6. | "Jhoom Jhoom Ta Hoon Main" | Siddharth Basrur | 4:49 |
7. | "Dil Yeh Bekaraar Kyun Hai (Persembahan Ulang)" | Nikhil D'Souza, Priyani Vani | 5:17 |
8. | "Jhoom Jhoom Ta Hoon Main (Versi Film)" | Arijit Singh | 5:09 |
9. | "Jis Jagah Pe Khatam (Pencampuran Ulang)" | Neeraj Shridhar, Siddharth Basrur, Mauli Dave | 3:30 |
10. | "Dil Yeh Bekaraar Kyun Hai (Pencampuran Ulang)" | Mohit Chauhan, Shreya Ghoshal | 5:17 |
Durasi total: | 46:24 |
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b c "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-13. Diakses tanggal 2014-12-19. Kesalahan pengutipan: Tanda
<ref>
tidak sah; nama "players10" didefinisikan berulang dengan isi berbeda - ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaplayers2
- ^ "To make an effective thriller is not easy, say Abbas-Mustan". Mid Day. 3 Januari 2012. Diakses tanggal 30 Januari 2012.
- ^ "Players' biggest action film I've ever done: Abhishek". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-13. Diakses tanggal 2014-12-19.
- ^ "Abbas Mustan's Italian Job remake Players to release on 6 January, 2012". Business of Cinema. 22 October 2011. Diakses tanggal 22 March 2012.
- ^ Nyay Bhushan (23 November 2010). "India to Remake 'The Italian Job'". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 30 January 2012.
- ^ "Remakes not a trend, but creative choice: Abhishek". The Times of India. 30 Desember 2011. Diakses tanggal 5 Maret 2012.
- ^ Jason Korsner (22 September 2003). "Jury's out on Italian Job remake". BBC News. Diakses tanggal 20 Januari 2012.
- ^ "Abhishek Bachchan, Sonam Kapoor begin shooting for Italian Job remake". Business of Cinema. 9 November 2010. Diakses tanggal 7 November 2011.
- ^ "Abhishek, Sonam on the sets of Players". Oneindia.in. 10 November 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-28. Diakses tanggal 1 September 2012.
- ^ Subhash K. Jha (20 November 2010). "Abhishek flies down for a night for special screening of Guzaarish". Bollywood Hungama. Diakses tanggal 1 September 2012.
- ^ "Sonam Kapoor following dad's footsteps". Oneindia.in. 9 November 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-28. Diakses tanggal 1 September 2012.
- ^ Shree Misra (30 June 2011). "Bipasha Basu, Neil Nitin Mukesh meet New Zealand PM". The Times of India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-28. Diakses tanggal 1 September 2012.
- ^ The Hitlist Team (30 June 2011). "New Zealand PM on the sets of 'Players'". Mid Day. Diakses tanggal 1 September 2012.
- ^ "Big-budget Bollywood movie to invade Wellington". Yahoo! News. 11 Desember 2010. Diakses tanggal 26 Februari 2012.
- ^ "PM John Key wants Bollywood to boost New Zealand tourism". Oneindia.in. 29 Juni 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-28. Diakses tanggal 12 Maret 2012.
- ^ "Players Music Album". T-Series. Diakses tanggal 28 Februari 2012.
- ^ "Players - Teaser". YouTube. 8 November 2011. Diakses tanggal 3 September 2012.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Players di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Situs Web Resmi Diarsipkan 2014-10-12 di Wayback Machine.
- [1] Diarsipkan 2014-12-13 di Wayback Machine.
- Saluran YouTube Resmi
- Halaman Facebook Resmi