Lompat ke isi

Portal:Kimia/Gambar pilihan/12 2007

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kimiawan Otto Hahn dan fisikawati Lise Meitner bekerja sama di bidang radiokimia (kimia radioaktif) selama tigapuluh tahun di Berlin, Jerman. Pada tahun 1918 mereka menemukan isotop berumur-panjang pertama protaktinium, dan mereka juga berjasa dalam penemuan fisi nuklir pada tahun 1938. Hahn menerima hadiah Nobel Kimia 1944 atas penemuan fisi nuklir tersebut, dan unsur kimia ke-109 diberi nama meitnerium untuk menghormati Meitner.
> Arsip