Lompat ke isi

Protektorat Bohemia dan Moravia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Protektorat Bohemia dan Moravia

Protektorat Böhmen und Mähren
Protektorát Čechy a Morava
1939–1945
{{{coat_alt}}}
Lambang
Wilayah Protektorat Bohemia dan Moravia pada tahun 1942 (Hijau Tua), di dalam Wilayah Nazi Jerman (Hijau Muda)
Wilayah Protektorat Bohemia dan Moravia pada tahun 1942 (Hijau Tua), di dalam Wilayah Nazi Jerman (Hijau Muda)
StatusProtektorat dan wilayah (teritori) yang sebagian di Aneksasi oleh Jerman Nazi[1]
Ibu kotaPraha
Bahasa yang umum digunakanCeko, Jerman
Reichsprotektor 
• 1939–1943
Konstantin von Neurath
• 1941–1942
Reinhard Heydrich (sementara)
• 1942–1943
Kurt Daluege (sementara)
• 1943–1945
Wilhelm Frick
Presiden Negara 
• 1939–1945
Emil Hácha
Perdana Menteri 
• 1939
Rudolf Beran (sementara)
• 1939–1941
Alois Eliáš
• 1942–1945
Jaroslav Krejčí
• 1945
Richard Bienert
Era SejarahPerang Dunia II
15 Maret 1939
11 Mei 1945
Luas
193949.363 km2 (19.059 sq mi)
Populasi
• 1939
7380000
Mata uangKoruna
Didahului oleh
Digantikan oleh
Republik Cekoslowakia Kedua
Republik Cekoslowakia Ketiga
Sekarang bagian dari Republik Ceko
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Protektorat Bohemia dan Moravia (bahasa Jerman: Reichsprotektorat Böhmen und Mähren; bahasa Ceko: Protektorát Čechy a Morava) adalah protektorat dengan mayoritas etnis Ceko yang didirikan oleh Nazi Jerman di bagian Bohemia, Moravia dan Silesia Ceko di wilayah yang kini disebut Republik Ceko. Protektorat ini didirikan pada 15 Maret 1939 oleh proklamasi Adolf Hitler dari Istana Praha.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]