Rasad 1
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Januari 2023. |
Rasad-1 (Persia: رصد, berarti Observation) adalah satelit Iran yang diluncurkan pada tahun 2011. Rasad-1 adalah satelit pencitraan pertama Iran. Diluncurkan dengan roket pembawa Safir-B, berhasil ditempatkan ke orbit rendah Bumi.
Satelit itu membuat orbit sekitar lima belas per hari.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- n2yo.com
- [1] Diarsipkan 2014-02-13 di Wayback Machine.