Raynold Oilouch
Tampilan
Raynold B. Oilouch | |
---|---|
Wakil Presiden Palau ke-9 | |
Masa jabatan 19 Januari 2017 – 21 Januari 2021 | |
Presiden | Tommy Rememgesau |
Menteri Kehakiman | |
Mulai menjabat 19 Januari 2017 | |
Presiden | Tommy Remengesau |
Pendahulu Antonio Bells Pengganti Petahana | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 1965 atau 1966 |
Partai politik | Independen |
Anak | 3 |
Almamater | Canberra College of Advanced Education |
Sunting kotak info • L • B |
Raynold B. Oilouch (lahir 1965 atau 1966)[1] adalah politikus asal Palau yang menjabat sebagai Wakil Presiden Palau sejak 19 Januari 2017 hingga 21 Januari 2021. Oilouch[2] terpilih sebagai wakil presiden pada pemilihan umum tahun 2016.[3] Ia juga menjabat sebagai menteri kehakiman.
Sebelum menjabat sebagai wakil presiden, ia menjabat sebagai senator dari Ngchesar di Senat Palau.
Oilouch memiliki gelar sarjana ilmu sosial dan ekonomi dari Canberra College of Advanced Education.[4] Ia juga berpraktik hukum di Palau sejak 1998.
Referensi
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Raynold Oilouch.
- ^ "Four candidates seek the presidency in Palau elections in 2020". January 19, 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-01-28. Diakses tanggal 2023-01-21.
- ^ "Vice President Oilouch, Senate President Baules and Speaker Anastacio Meets Russia Expo 2025 Bid Committee – PalauGov.pw".
- ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-23. Diakses tanggal 2023-01-21.
- ^ "Olbiil Era Kelulau | Senators". January 20, 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 20, 2015.