Rumah Terakhir (film dokumenter)
Tampilan
Rumah Terakhir adalah sebuah film dokumenter pendek Indonesia tahun 2018 yang disutradarai oleh Thyke Syukur.
Rumah Terakhir | |
---|---|
Sutradara | Thyke Syukur |
Produser | Nia Dinata |
Perusahaan produksi | Kalyana Shira Foundation |
Tanggal rilis | 2018 |
Durasi | 25 menit |
Negara | Indonesia |
Bahasa | Jawa, Bajo |
Sinopsis
[sunting | sunting sumber]Lina, dan suaminya Junaidi, seorang nelayan, yang berasal dari Jawa dan berumah di pinggir pantai dan pinggiran tanah kuburan Labuan Bajo harus menghadapi perubahan besar yang tengah terjadi; pengembangan pariwisata di wilayah itu.[1]
Penghargaan
[sunting | sunting sumber]Film ini dinominasikan untuk Film Dokumenter Pendek Terbaik untuk Festival Film Indonesia 2019.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Rumah Terakhir (2019)". filmindonesia.or.id. Diakses tanggal 2021-06-10.
- ^ Asih, Ratnaning (2019-11-12). Nurul, Meiristica, ed. "Nominasi FFI 2019 Diumumkan, Simak Daftar Lengkapnya". Liputan6.com. Diakses tanggal 2021-06-10.