S. N. Swamy

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Padmashree Singannachar Narasimha Swamy (1911–19 December 1983) adalah seorang seniman India yang tinggal dan bekerja di India sepanjang hidupnya. Lukisan dan karya seni buatannya dapat ditemukan di berbagai kantor pemerintah, museum dan koleksi pribadi di seluruh dunia.

Referensi[sunting | sunting sumber]