Lompat ke isi

Shining Armor

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Shining Armor
(Prince Shining Armor)
Tokoh My Little Pony: Friendship Is Magic dan My Little Pony: Equestria Girls
 • Atas: Pangeran Shining Armor dalam episode The One Where Pinkie Pie Knows
 • Bawah: Bentuk manusia Dekan Shining Armor di film My Little Pony: Equestria Girls
Penampilan
perdana
A Canterlot Wedding dari season 2 (2010)
Penampilan
terakhir
The Beginning of the End dari season 9 (2019)
PenciptaLauren Faust
PemeranAndrew Francis
Informasi
SpesiesUnikorn
Jenis kelaminjantan
GelarPrince
PekerjaanPenguasa Istana Kekaisaran Kristal bersama istrinya

Shining Armor adalah kuda poni unicorn jantan, putra Twilight Velvet dan Night Light, kakak Twilight Sparkle, suami Putri Cadance, dan ayah Flurry Heart. Dia adalah mantan kapten Pengawal Kerajaan Canterlot, melayani di bawah Putri Celestia dan Putri Luna, dan menyandang gelar pangeran sebagai hasil dari pernikahannya dengan Cadance. Dia pertama kali muncul di musim dua bagian dua final bersama Cadance. Di musim ketiga premier, ia dan Cadance ditunjuk sebagai penguasa Kekaisaran Kristal.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]