Lompat ke isi

Squalus grahami

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Squalus grahami Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Hampir terancam
IUCN42727 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KerajaanAnimalia
FilumChordata
KelasChondrichthyes
OrdoSqualiformes
FamiliSqualidae
GenusSqualus
SpesiesSqualus grahami Edit nilai pada Wikidata

Squalus grahami, spurdog hidung-panjang timur, adalah ikan anjing dari famili Squalidae, yang ditemukan di lepas pantai Queensland utara, pada kedalaman antara 220 dan 500 m. Panjangnya mencapai 64 cm. Reproduksinya adalah ovovivipar.

Referensi

[sunting | sunting sumber]