Lompat ke isi

Suku Haryanvi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Haryanvi
Jumlah populasi
26 juta
Daerah dengan populasi signifikan
India (Haryana, Delhi)
Bahasa
Hindi (Haryanvi), Inggris, dan Punjab
Agama
Mayoritas:

Minoritas:
Sikhisme, Islam, dan Jainisme
Kelompok etnik terkait
Suku bangsa Indo-Arya

Suku Haryanvi adalah sebuah suku bangsa Indo-Arya yang berasal dari Haryana di India utara. Mereka menuturkan bahasa Haryanvi, sebuah bahasa Indo-Arya tengah yang berkerabat dengan bahasa Hindi Barat, dan dialek serupa lainnya semisal Ahirwati, Mewati, Puadhi, Rangri, dan Bagri. Istilah orang Haryanvi telah digunakan dalam hal suku-bahasa dan untuk seseorang dari Haryana.[1][2][3][4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The way tough Haryanvis speak". tribuneindia. 28 December 2019. Diakses tanggal 28 March 2020. 
  2. ^ "Social Status of a Haryanvi Rural Woman: A Reflective Study through Folk Songs". iitd.ac.com. Diakses tanggal 28 March 2020. 
  3. ^ "No takers in their own land". 
  4. ^ "Establishing the continuity of our local languages within the region". Hindustan Times. 24 December 2018. Diakses tanggal 12 November 2023 – via Press Reader. 

Kutipan karya

[sunting | sunting sumber]