Suku Sara
Tampilan
Suku Sara adalah kelompok etnik Sudan Tengah yang mayoritasnya mendiami di Chad bagian selatan.[1][2] Selain itu, suku ini juga mendiami di barat laut Afrika Tengah, dan perbatasan selatan Sudan.[3] Mereka menggunakan Bahasa Sara sebagai bahasa utama.[4]
Jumlah populasi | |
---|---|
~4 juta | |
Daerah dengan populasi signifikan | |
Chad, Afrika Tengah, Sudan | |
Chad | 5,311,303 (30.5%)[5] |
Afrika Tengah | 423,281 (7.9%)[6] |
Bahasa | |
Bahasa Sara, Bahasa Prancis | |
Agama | |
Kristen, Animisme Sara (agama tradisional Afrika), Islam | |
Kelompok etnik terkait | |
Suku Bilala dan kelompok etnik Sudan Tengah lainnya |
Bahasa
[sunting | sunting sumber]Orang-orang Sara biasanya berbahasa Sara dengan dialek Nilo-Sahara.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Chad: Society and People, CIA Factbook, US Government
- ^ Christine Zuchora-Walske (2009). Chad in Pictures. Twenty-First Century. hlm. 47. ISBN 978-1-57505-956-3.
- ^ Sara people, Encyclopædia Britannica
- ^ Sara languages, Ethnologue
- ^ "Chad". Diakses tanggal 3 April 2019.
- ^ "Central African Republic". Diakses tanggal 3 April 2019.