Templat:Db notice doc/doc
Tampilan
Templat ini digunakan untuk membuat dokumentasi templat peringatan pengguna penghapusan cepat.
Penggunaan
[sunting sumber]Templat ini harus disubstitusi pada subhalaman dokumentasinya. Penggunaan dasar:
{{subst: db notice doc |criterion = <!-- U1, U3, A7, dll. --> |criterion-desc = <!-- ngawur, vandalisme, dll. --> |speedy-template = <!-- db-ngawur, db-vandal, dll. --> |twinkle = yes |namespace = yes |nowelcome = yes |header = yes |header-text = yes |demo = yes |cat-name = <!-- nonsense-notice, vandalism-notice, etc. --> }}
Templat ini menggunakan subhalaman sehingga templat peringatan KPC lebih fleksibel dan mudah dikelola. Subhalaman tersebut biasanya ditransklusikan pada subhalaman dokumentasinya, tetapi bisa disubstitusi.
Subhalaman {{db notice doc}}:
- {{db notice doc/lead}}
- {{db notice doc/usage}}
- {{db notice doc/basicusage}}
- {{db notice doc/parameters}}
- {{db notice doc/examples}}
- {{db notice doc/seealso}}
Parameter
[sunting sumber]- Parameter utama
- criterion:- Kode KPC seperti,
U1
,U3
, atauA7
. - criterion-desc:- Deskripsi singkat seperti
ngawur
atauvandal
. - speedy-template:- Nama templat penghapusan yang terkait, seperti
db-ngawur
ataudb-vandal
. - twinkle:- Jika parameternya ada, maka templat {{twinkle standard installation}} muncul di bagian atas artikel.
- namespace:- Jika parameter ini ada, penjelasan ruang nama halaman akan disertakan. Abaikan jika Anda tidak ingin memberikannya.
- nowelcome:- Jika parameter ini ada, ucapan selamat datang tidak akan diberikan. Abaikan jika Anda tidak ingin memberikannya.
- header:- Jika parameter ini ada, tajuk akan ditampilkan. Abaikan jika Anda tidak ingin memberikannya.
- header-text:- Jika parameter ini ada, teks tajuk akan diberikan. Abaikan jika Anda tidak ingin memberikannya.
- demo:- Jika parameter ini ada, maka pemakaiannya hanya sebatas demonstrasi saja. Abaikan jika Anda tidak ingin memberikannya.
- cat-name:- Nama templat yang perlu dikategorisasi. Contoh,
nonsense-notice
atauvandalism-notice
.
- Parameter opsional
- warning-template:- Nama templat notifikasi. Contoh,
db-nonsense-notice
ataudb-vandalism-notice
. Hanya diperlukan bila dokumentasinya tidak dibuat di subhalaman dokumentasi. - othercats:- Kategori lainnya. Tiap kategori akan muncul di baris baru:
[[Kategori:Templat pemeliharaan hak cipta]]
- interwiki:- Pranala interwiki, contoh:
[[he:תבנית:הבל]]
Lihat pula
[sunting sumber]- {{db-notice}}
- {{db-deleted}}