The Bishop's Wife

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
The Bishop's Wife
(Cary and the Bishop's Wife)
Poster teatrikal
SutradaraHenry Koster
ProduserSamuel Goldwyn
SkenarioLeonardo Bercovici
Robert E. Sherwood
Billy Wilder (uncredited)
Charles Brackett (uncredited)
Berdasarkan
The Bishop's Wife
oleh Robert Nathan
PemeranCary Grant
Loretta Young
David Niven
Penata musikHugo Friedhofer
SinematograferGregg Toland
PenyuntingMonica Collingwood
Perusahaan
produksi
DistributorRKO Radio Pictures
Tanggal rilis
  • 9 Desember 1947 (1947-12-09) (Penayangan perdana New York City)[1]
  • 16 Februari 1948 (1948-02-16) (AS)[1]
Durasi109 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Pendapatan
kotor
$3 juta (rental AS)[2]

The Bishop's Wife, yang juga dikenal sebagai Cary and the Bishop's Wife,[3] adalah sebuah film fitur komedi romansa Samuel Goldwyn dari tahun 1947, yang dibintangi oleh Cary Grant, Loretta Young, dan David Niven. Film tersebut diadaptasi oleh Leonardo Bercovici dan Robert E. Sherwood dari novel tahun 1928 bernama sama karya Robert Nathan, dan disutradarai oleh Henry Koster.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Streaming audio