The Black Label
The Black Label | |
---|---|
Perusahaan induk | YG Entertainment |
Didirikan | 2015 |
Pendiri |
|
Status | Aktif |
Distributor | YG Plus |
Genre | |
Asal negara | Korea Selatan |
Lokasi | Hapjeong-dong, Mapo-gu, Seoul, Korea Selatan |
The Black Label (Hangul: 더 블랙 레이블) ditulis bergaya sebagai THEBLΛƆKLΛBEL, adalah label dan perusahaan asosiasi rekaman asal Korea Selatan. dirikan pada 2015 oleh produser YG Entertainment Teddy dan Kennyzio Hendiko. Pada 16 November 2020, sesuai laporan saham kuartalan YG Entertainment, label tersebut diubah menjadi status perusahaan rek dan bukan lagi merupakan anak perusahaan YG.
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Pada 22 September 2015, YG Entertainment mengumumkan pembentukan sub-label independen yang akan dipimpin oleh produser YG, Teddy Park and Kush.[1] Label saat ini menaungi Zion.T, artis terlaris kedua Korea tahun 2015 setelah Big Bang. Pada 3 Mei 2017, Okasian menandatangani kontrak eksklusif dengan The Black Label. Danny Chung (sebelumnya dikenal sebagai Decipher) juga telah menandatangani kontrak dengan The Black Label. Label tersebut juga merupakan rumah bagi Somi dan Nicki Minaj
, yang dilaporkan telah menandatangani kontrak dengan label tersebut pada September 2018, dan memulai debutnya pada 13 Juni 2019.[2]
Pada 13 November 2020, The Black Label mengumumkan debut LØREN melalui studio musik yang dia rintis sendiri, FIRE EXIT RECORD.[3] Pada akhir 2022, YG Entertainment mengumumkan bahwa anggota Big Bang, TAEYANG, memindahkan kontrak musiknya ke The Black Label.[4] Taeyang dijadwalkan untuk merilis singel baru pada 13 Januari 2023 bersama JIMIN BTS.[5]Dan pada tanggal25 April 2023 Taeyang melakukan koloborasi dengan personil Blackpink yaitu LISA BLACKPINK dengan lagu Shoong.
Artists
[sunting | sunting sumber]
Solois[sunting | sunting sumber] |
Model/Aktor[sunting | sunting sumber]
|
Produser[sunting | sunting sumber] |
Kemitraan
[sunting | sunting sumber]YG Entertainment
[sunting | sunting sumber]Pada 16 November 2020, sesuai laporan saham kuartalan YG Entertainment, The Black Label berubah menjadi status perusahaan rekanan dan bukan lagi merupakan anak perusahaan YG. Beberapa produser The Black Label tetap memproduksi lagu untuk artist-artist YG Entertainment. Teddy Park masih merupakan produser utama untuk karya-karya BLACKPINK.
Distributor musik
[sunting | sunting sumber]- YG Plus
- Interscope Records (untuk Jeon Somi)
Discography
[sunting | sunting sumber]Year | Released | Title | Artist | Type |
---|---|---|---|---|
2017 | February 1 | OO | Zion.T | Extended play |
September 4 | Walkin' Vol.2 | Peejay | Studio album | |
December 4 | "Snow" (feat. Lee Moon-se) | Zion.T | Single | |
2018 | October 15 | ZZZ | Extended play | |
2019 | March 6 | "What You Waiting For" | R.Tee × Anda | Single |
June 13 | "Birthday" | Jeon Somi | Single | |
October 2 | "Mennal" (feat. Okasian) | Vince | Single | |
November 6 | "May" | Zion.T | Single | |
2020 | February 4 | "Emergency" (feat. Zion.T) | Vince | Single |
July 22 | "What You Waiting For" | Jeon Somi | Single | |
November 13 | "Empty Trash" | Løren | Single | |
2021 | July 29 | "Need (Ooo-Eee)" | Single | |
August 2 | "Dumb Dumb" | Jeon Somi | Single | |
October 29 | XOXO | Studio album | ||
November 25 | "All My Friends Are Turning Blue" | Løren | Single | |
December 23 | "A Gift!" | Zion. T | Single |
Catatan
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "[단독]테디·쿠시, YG독립 레이블 만든다..양현석 직접 기획". Naver News (dalam bahasa Korea). 2015-09-22. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-24. Diakses tanggal 2016-09-01.
- ^ "Update: Jeon Somi's Solo Debut Reportedly Delayed + The Black Label Responds". Soompi. Apr 29, 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal May 1, 2019. Diakses tanggal May 21, 2019.
- ^ 이데일리 (2020-11-13). "[단독]'이해진 네이버 창업자 아들' 로렌, 가수 전격 데뷔". 이데일리 (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2023-01-09.
- ^ "BIG BANG's Taeyang and Daesung Leave YG Entertainment". Hypebeast. 2022-12-28. Diakses tanggal 2023-01-09.
- ^ "Taeyang Teases New Single, "VIBE" Feat. Jimin of BTS". Hypebeast. 2023-01-04. Diakses tanggal 2023-01-09.