Lompat ke isi

Thomas W. Hyde

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Thomas W. Hyde
Lahir(1841-01-16)16 Januari 1841
Firenze, Italia
Meninggal14 Desember 1899(1899-12-14) (umur 58)
Fort Monroe, Virginia
Tempat pemakamanOak Grove Cemetery, Bath, Maine
PengabdianAmerika Serikat
Union
Dinas/cabangAngkatan Darat Amerika Serikat
Union Army
Lama dinas1861 - 1865
Pangkat Kolonel
Brevet Mayor Jenderal
Kesatuan7th Maine Volunteer Infantry Regiment
Komandan1st Maine Veteran Volunteer Infantry Regiment
Perang/pertempuranPerang Saudara Amerika
*Pertempuran Bull Run Kedua
*Pertempuran Antietam
*Pertempuran Gettysburg
Penghargaan Medal of Honor

Thomas Worcester Hyde (16 Januari 1841 – 14 Desember 1899) adalah seorang kolonel Union Army dalam Perang Saudara Amerika. Ia menulis dua buku tentang pengalamannya pada perang tersebut dan Pertempuran Gettysburg.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • Eicher, John H., and David J. Eicher, Civil War High Commands. Stanford: Stanford University Press, 2001. ISBN 0-8047-3641-3.
  • Hunt, Roger D. and Jack R. Brown, Brevet Brigadier Generals in Blue. Gaithersburg, MD: Olde Soldier Books, Inc., 1990. ISBN 1-56013-002-4.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]