Too Much Johnson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Too Much Johnson
Joseph Cotten dan Edgar Barrier dalam Too Much Johnson (1938)
SutradaraOrson Welles
ProduserJohn Houseman
Orson Welles
SkenarioOrson Welles
Berdasarkan
Too Much Johnson
karya William Gillette (sandiwara)
PemeranJoseph Cotten
Virginia Nicolson
Edgar Barrier
Arlene Francis
Penata musikPaul Bowles
(Music for a Farce)
SinematograferPaul Dunham
PenyuntingWilliam Alland
Orson Welles
Richard Wilson
Perusahaan
produksi
DistributorWarner Bros. Pictures
Tanggal rilis
  • 1938 (1938)
Durasi66 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$10.000

Too Much Johnson adalah sebuah film komedi bisu Amerika Serikat tahun 1938 yang ditulis dan disutradarai oleh Orson Welles. Film tersebut diyakini telah hilang. Namun, sebuah cetakan ditemukan di sebuah gudang di Pordenone, Italia pada 2008.[1][2] Film tersebut tayang perdana pada 9 Oktober 2013 di Festival Film Bisu Pordenone.[2]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Film Threat's Top 10 Lost Films". Film Threat (filmthreat.com). January 25, 2001. 
  2. ^ a b Kehr, Dave. "Early Film by Orson Welles Is Rediscovered". The New York Times. Diakses tanggal 8 August 2013. 
  3. ^ McBride, Joseph (August 24, 2014). "Too Much Johnson: Recovering Orson Welles's Dream of Early Cinema". Bright Lights Film Journal. Diakses tanggal 2016-10-16. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Higham Drake

Pranala luar[sunting | sunting sumber]