Lompat ke isi

Vladimir Kovalyonok

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Vladimir Vasilyevich Kovalyonok
Antariksawan Vladimir Kovalyonok di Vologda
Lahir3 Maret 1942 (umur 82)
Beloye, Oblast Minsk,
RSS Belarusia
Uni Soviet
KebangsaanSoviet / Rusia
PekerjaanPilot
PenghargaanPahlawan Uni Soviet (dua kali)
Karier luar angkasa
Antariksawan
PangkatKolonel Jenderal, Angkatan Udara Soviet
MisiSoyuz 25, Soyuz 29/Soyuz 31, Soyuz T-4

Vladimir Vasiliyevich Kovalyonok (bahasa Belarus: Уладзі́мір Васі́льевіч Кавалёнак; bahasa Rusia: Влади́мир Васи́льевич Ковалёнок; lahir 3 Maret 1942) adalah seorang pensiunan antariksawan Uni Soviet. Ia masuk program luar angkasa Soviet pada 5 Juli 1967 dan menjadi komandan tiga misi. Ia pensiun dari tim antariksawan pada 23 Juni 1984.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]