Lompat ke isi

Wikipedia:Usulan penghapusan/Kadipaten Jipang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pengusul: Syzyszune (b • k • l)
Status:    Tidak akan dilanjutkan

Penulis tidak menyertakan bukti referensi sejarah yang baik dan benar, serta klaim penulis terhadap artikel tak mendasar.

Syzyszune (bicara) 29 November 2020 00.10 (UTC)[balas]

@Syzyszune: Bisa dijelaskan apa yang dimaksud sebagai 'klaim tidak mendasar'? Apakah ada disinformasi dalam artikel ini? Medelam (bicara) 2 Desember 2020 09.38 (UTC)[balas]
@Medelam: Pada artikel tersebut menyebutkan: Wilayah Kadipaten Jipang sekarang kira-kira mencakup kawasan Blora, Cepu, Lasem, dan Bojonegoro. Hal tersebut tidak disertai sumber sejarah. Syzyszune (bicara) 11.43, 2 Desember 2020 (UTC)
Kalau memang satu kalimat ini saja yang menjadi masalah, maka kalimat ini saja yang dihapus, atau misal dipertahankan, diberikan tanda {{fact}}. Atau memang keseluruhan informasi pada artikel ini Anda klaim ngawur? Medelam (bicara) 2 Desember 2020 11.51 (UTC)[balas]
Tidak setuju Tidak setuju dengan penghapusan artikel ini, per Medelam. SMB99thx 6 Desember 2020 13.25 (UTC)[balas]

Setelah diskusi berjalan lebih dari satu pekan, tidak ada alasan kuat mengapa artikel ini perlu dihapus (total). Diskusi ditutup dan artikel dipertahankan. Medelam (bicara) 10 Desember 2020 04.43 (UTC)[balas]