Lompat ke isi

Yan Jiachi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Yan Jiachi pada foto dalam The Most Recent Biographies of Important Chinese People

Yan Jiachi (Hanzi sederhana: 严家炽; Hanzi tradisional: 嚴家熾; Pinyin: Yán Jiāchì; 1885–1952) adalah seorang politikus pada akhir zaman Dinsti Qing dan Republik Tiongkok. Ia adalah seorang pejabat lokal dalam pemerintahan Qing dan Beijing. Pada akhirnya, ia menjadi politikus penting dalam Pemerintahan Reformasi Republik Tiongkok dan rezim Wang Jingwei (Republik Tiongkok-Nanjing). Nama kehormatannya afalah Mengfan (孟繁). Ia lahir di Wuxian (kini, Distrik Wuzhong dan Distrik Xiangcheng, Suzhou), Jiangsu.

Referensi

[sunting | sunting sumber]