Pulau Kisar: Perbedaan antara revisi
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
(42 revisi perantara oleh 24 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1: | Baris 1: | ||
{{referensi}} |
|||
{{Infobox islands |
|||
{{coor title dms|8|6|10|S|127|8|36|E|}} |
|||
| name = Kisar |
|||
| native_name = Yotowa/Yotowawa |
|||
| sobriquet = <!-- or nickname --> |
|||
| image_name = |
|||
| image_size = |
|||
| image_caption = |
|||
| image_alt = |
|||
| image_map = ID Kisar.PNG |
|||
| locator map size = 250px |
|||
| map caption = Kisar terletak di Selatan [[Kepulauan Maluku]] termasuk dalam wilayah [[Kabupaten Maluku Barat Daya]] |
|||
| location = [[Asia Tenggara]] |
|||
| coordinates = {{Coord|-8.06|127.18|region:ID_type:isle|display=inline}} |
|||
| archipelago = |
|||
| total_islands = |
|||
| major_islands = |
|||
| area_km2 = 81,83 |
|||
| area_footnotes = <ref>[http://www.ppk-kp3k.kkp.go.id/direktori-pulau/index.php/public_c/pulau_info/332 Pulau Kisar]</ref> |
|||
| rank = |
|||
| length_km = <!-- or length m --> |
|||
| length_footnotes = |
|||
| width_km = <!-- or width m --> |
|||
| width_footnotes = |
|||
| coastline_km = <!-- or coastline m --> |
|||
| coastline_footnotes = |
|||
| elevation_m = |
|||
| elevation_footnotes = |
|||
| highest_mount = <!--name--> |
|||
| Country_heading = |
|||
| country = Indonesia |
|||
| country_admin_divisions_title = Provinsi |
|||
| country_admin_divisions = Maluku |
|||
| country_admin_divisions_title_1 = Kabupaten |
|||
| country_admin_divisions_1 = Maluku Barat Daya |
|||
| country_admin_divisions_title_2 = Kecamatan |
|||
| country_admin_divisions_2 = Pulau-Pulau Terselatan |
|||
| country_capital = |
|||
| country_largest_city = |
|||
| country_largest_city_population = |
|||
| country_leader_title = |
|||
| country_leader_name = |
|||
| country1 = |
|||
| country1_admin_divisions_title = |
|||
| country1_admin_divisions = |
|||
| country1_admin_divisions_title_1 = |
|||
| country1_admin_divisions_1 = |
|||
| country1_admin_divisions_title_2 = |
|||
| country1_admin_divisions_2 = |
|||
| country1_capital_city = |
|||
| country1_largest_city = |
|||
| country1_largest_city_population = |
|||
| country1_leader_title = |
|||
| country1_leader_name = |
|||
| demonym = |
|||
| population = 15296 |
|||
| population_as_of = 2010 |
|||
| density_km2 = |
|||
| density_footnotes = |
|||
| ethnic_groups = |
|||
| website = |
|||
| additional_info = |
|||
}} |
|||
'''Pulau Kisar''' adalah salah satu [[daftar pulau terluar Indonesia|pulau terluar wilayah Indonesia]] yang terletak di perairan [[Selat Wetar]] dan berbatas pada sebelah selatan dengan perairan ujung timur Pulau Timor yang masuk bagian negara [[Timor Leste]]. Pulau ini merupakan bagian dari wilayah administrasi pemerintah [[Kabupaten Maluku Barat Daya]], provinsi [[Maluku]].<ref>{{Cite web|last=Geospasial|first=Badan Informasi|title=Sistem Informasi Nama Rupabumi|url=https://sinar.big.go.id/pencarian/detail/121054|website=Sistem Informasi Nama Rupabumi|access-date=2023-01-18}}</ref> |
|||
[[Berkas:ID Kisar.PNG|300px|right]] |
|||
Pada 2 Maret 2017, Presiden [[Joko Widodo]] menetapkan Pulau Kisar sebagai bagian dari 111 pulau-pulau kecil terluar berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 6 Tahun 2017 tentang Pulau-Pulau Kecil Terluar.<ref>{{Cite web|date=2017-03-07|title=111 Pulau Ini Ditetapkan Presiden Jokowi Sebagai Pulau-Pulau Kecil Terluar|url=https://setkab.go.id/111-pulau-ini-ditetapkan-presiden-jokowi-sebagai-pulau-pulau-kecil-terluar/|website=Sekretariat Kabinet Republik Indonesia|language=id-ID|access-date=2023-01-18}}</ref> |
|||
'''Pulau Kisar''' adalah [[daftar pulau terluar Indonesia|pulau terluar Indonesia]] yang terletak di Selat Wetar dan berbatasan dengan negara [[Timor Leste]]. Pulau Kisar ini merupakan bagian dari wilayah pemerintah [[kabupaten Maluku Barat Daya]], provinsi [[Maluku]]. Pulau ini berada di sebelah timur laut dari pulau Timor dengan koordinat 8° 6′ 10″ LS, 127° 8′ 36″ BT. |
|||
== Letak Geografis == |
|||
Pulau Kisar telah memiliki lapangan terbang dan landasan pacu yang bernama Bandara John. J. Bakker yang rencananya akan diperpanjang dari 800 meter menjadi 1300 meter untuk mendukung program Sail Banda untuk sementara lapangan terbang ini hanya bisa digunakan oleh pesawat kecil jenis Cassa 212 dengan kapasitas maksimal 18 orang, rencananya lapangan terbang akan diperpanjang agar bisa digunakan oleh pesawat Wings jenis ATR 82 dengan kapasitas 40 tempat duduk. |
|||
Pulau kisar berada pada 8° 6′ 10″ Lintang Selatan dan 127° 8′ 36″ [[Garis bujur|Bujur]] Timur. Adapun di sebelah utara berbatasan dengan Pulau Romang, sebelah selatan dengan Selat Timor, sebelah barat dengan Pulau Wetar dan sebelah timur dengan Pulau Leti, Pulau Moa, dan Pulau Lakor.<ref name=":0">{{Cite web|title=Pulau KISAR|url=http://www.ppk-kp3k.kkp.go.id/direktori-pulau/index.php/public_c/pulau_info/332|website=www.ppk-kp3k.kkp.go.id|access-date=2023-01-18}}</ref> |
|||
== Sumber Daya Alam == |
|||
{{indo-pulau-stub}} |
|||
=== Hasil Bumi === |
|||
Kisar memiliki penghasilan pertanian yang cukup tinggi baik kacang-kacangan, buah-buahan, maupun hasil tani lainnya. Jagung merupakan hasil pertanian terbesar (utama) di pulau Kisar, dan sekaligus menjadi makanan pokok masyarakat setempat. Selain itu, [[lemon kisar]] merupakan buah-buahan yang populer karena rasanya sangat manis dan paling sering dijadikan sebagai "oleh-oleh" (hadiah) bagi mereka yang berkunjung ke pulau Kisar. Disamping hasil pertanian, Pulau ini juga terkenal sebagai salah satu wilayah penghasil ternak, terutama ternak kambing dan kerbau. |
|||
== Pembagian administrasi == |
|||
Pulau Kisar memiliki 9 buah [[desa]] yang dibagi dalam 2 kecamatan, yaitu: |
|||
'''Kecamatan Kisar Utara'''<ref>[https://malukubaratdayakab.bps.go.id/backend/pdf_publikasi/Statistik-Daerah-Kecamatan-Kisar-Utara-2016.pdf Statistik Daerah Kecamatan Kisar Utara 2016]</ref> |
|||
* [[Nomaha, Kisar Utara, Maluku Barat Daya|Nomaha]] |
|||
* [[Pur-Pura, Kisar Utara, Maluku Barat Daya|Pur-Pura]] |
|||
* [[Lebelau, Kisar Utara, Maluku Barat Daya|Lebelau]] |
|||
'''Kecamatan Kisar Selatan'''<ref>[https://malukubaratdayakab.bps.go.id/backend/pdf_publikasi/Kecamatan-PP--Terselatan-Dalam-Angka-2016.pdf Kecamatan Pulau-pulau Terselatan dalam Angka 2016]</ref> |
|||
* [[Lekloor, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Lekloor]] |
|||
* [[Oirata Barat, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Oirata Barat]] |
|||
* [[Oirata Timur, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Oirata Timur]] |
|||
* [[Abusur, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Abusur]] |
|||
* [[Kotalama, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Kotalama]] |
|||
* [[Wonreli, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Wonreli]] |
|||
== Akses transportasi == |
|||
Pulau Kisar telah memiliki sebuah lapangan terbang dan landasan pacu yang bernama Bandara John. J. Bakker yang rencananya akan diperpanjang dari 800 meter menjadi 1300 meter untuk mendukung program Sail Banda untuk sementara lapangan terbang ini hanya bisa digunakan oleh pesawat kecil jenis Cassa 212 dengan kapasitas maksimal 18 orang, rencananya lapangan terbang akan diperpanjang agar bisa digunakan oleh pesawat Wings jenis ATR 82 dengan kapasitas 40 tempat duduk. Bandara ini sendiri terletak di kota [[Wonreli, Pulau-pulau Terselatan, Maluku Barat Daya|Wonreli]]. |
|||
== Iklim == |
|||
Daerah Pulau Kisar memilki iklim yang didominasi iklim Muson. Iklim di pulau ini dipengaruhi oleh benua Asia dan benua Australia. Pada bulan Desember hingga April intensitas hujan sangat tinggi dan angin yang kencang. Atau dikenal sebagai musim barat. Sedangkan pada bulan Mei hingga November terjadi musim timur yakni ketika curah hujan rendah.<ref name=":1">{{Cite web|title=Potensi dan Keunikan Pulau Kisar|url=https://www.dpmptsp-maluku.com/berita/wisata/50-wisata/751-potensi-dan-keunikan-pulau-kisar|website=www.dpmptsp-maluku.com|access-date=2023-01-18}}</ref> |
|||
== Kondisi Sosial Masyarakat == |
|||
Kebanyakan masyarakat di Pulau Kisar adalah masyarakat yang berbahasa [https://yotowawa.com/id/yotowawa/meher/kamus/ Meher] dan [https://yotowawa.com/id/yotowawa/woirata/kamus/ Woirata]. Adapun dari sisi keagamaan, mayoritas masyarakatnya memeluk agama Kristen Protestan.<ref name=":1" /> |
|||
Sebagai pulau kecil, Pulau Kisar relatif memiliki kepadatan penduduk yang cukup tinggi. Kepadatan penduduk yang tinggi ini terutama di bagian tengah pulau.<ref name=":0" /> |
|||
== Galeri == |
|||
<gallery> |
|||
Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Bewoners van het dorp Kisar TMnr 10005996.jpg|Penduduk Kisar pada masa [[Hindia Belanda]] |
|||
Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Kisarse vrouw met spinstaafjes Timor TMnr 10014389.jpg|Seorang wanita Kisar pada tahun 1929] |
|||
</gallery> |
|||
== Referensi == |
|||
{{Reflist}} |
|||
{{Pulau-pulau_di_Maluku}} |
|||
{{DEFAULTSORT:Kisar}} |
{{DEFAULTSORT:Kisar}} |
||
{{indo-pulau-stub}} |
|||
[[Kategori:Pulau di Indonesia]] |
[[Kategori:Pulau di Indonesia]] |
||
[[Kategori:Pulau di Maluku]] |
[[Kategori:Pulau di Maluku]] |
||
[[Kategori:Pulau terluar Indonesia]] |
[[Kategori:Pulau terluar Indonesia]] |
||
[[ca:Kisar]] |
|||
[[de:Kisar (Indonesien)]] |
|||
[[en:Kisar]] |
|||
[[es:Isla Kisar]] |
|||
[[gl:Kisar]] |
|||
[[nl:Kisar]] |
|||
[[pt:Kisar]] |
Revisi terkini sejak 13 April 2023 17.43
Nama lokal: Yotowa/Yotowawa | |
---|---|
Geografi | |
Lokasi | Asia Tenggara |
Koordinat | 8°04′S 127°11′E / 8.06°S 127.18°E |
Luas | 81,83 km2[1] |
Pemerintahan | |
Negara | Indonesia |
Provinsi | Maluku |
Kabupaten | Maluku Barat Daya |
Kecamatan | Pulau-Pulau Terselatan |
Kependudukan | |
Penduduk | 15.296 jiwa (2010) |
Pulau Kisar adalah salah satu pulau terluar wilayah Indonesia yang terletak di perairan Selat Wetar dan berbatas pada sebelah selatan dengan perairan ujung timur Pulau Timor yang masuk bagian negara Timor Leste. Pulau ini merupakan bagian dari wilayah administrasi pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya, provinsi Maluku.[2]
Pada 2 Maret 2017, Presiden Joko Widodo menetapkan Pulau Kisar sebagai bagian dari 111 pulau-pulau kecil terluar berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 6 Tahun 2017 tentang Pulau-Pulau Kecil Terluar.[3]
Letak Geografis
[sunting | sunting sumber]Pulau kisar berada pada 8° 6′ 10″ Lintang Selatan dan 127° 8′ 36″ Bujur Timur. Adapun di sebelah utara berbatasan dengan Pulau Romang, sebelah selatan dengan Selat Timor, sebelah barat dengan Pulau Wetar dan sebelah timur dengan Pulau Leti, Pulau Moa, dan Pulau Lakor.[4]
Sumber Daya Alam
[sunting | sunting sumber]Hasil Bumi
[sunting | sunting sumber]Kisar memiliki penghasilan pertanian yang cukup tinggi baik kacang-kacangan, buah-buahan, maupun hasil tani lainnya. Jagung merupakan hasil pertanian terbesar (utama) di pulau Kisar, dan sekaligus menjadi makanan pokok masyarakat setempat. Selain itu, lemon kisar merupakan buah-buahan yang populer karena rasanya sangat manis dan paling sering dijadikan sebagai "oleh-oleh" (hadiah) bagi mereka yang berkunjung ke pulau Kisar. Disamping hasil pertanian, Pulau ini juga terkenal sebagai salah satu wilayah penghasil ternak, terutama ternak kambing dan kerbau.
Pembagian administrasi
[sunting | sunting sumber]Pulau Kisar memiliki 9 buah desa yang dibagi dalam 2 kecamatan, yaitu:
Kecamatan Kisar Utara[5]
Kecamatan Kisar Selatan[6]
Akses transportasi
[sunting | sunting sumber]Pulau Kisar telah memiliki sebuah lapangan terbang dan landasan pacu yang bernama Bandara John. J. Bakker yang rencananya akan diperpanjang dari 800 meter menjadi 1300 meter untuk mendukung program Sail Banda untuk sementara lapangan terbang ini hanya bisa digunakan oleh pesawat kecil jenis Cassa 212 dengan kapasitas maksimal 18 orang, rencananya lapangan terbang akan diperpanjang agar bisa digunakan oleh pesawat Wings jenis ATR 82 dengan kapasitas 40 tempat duduk. Bandara ini sendiri terletak di kota Wonreli.
Iklim
[sunting | sunting sumber]Daerah Pulau Kisar memilki iklim yang didominasi iklim Muson. Iklim di pulau ini dipengaruhi oleh benua Asia dan benua Australia. Pada bulan Desember hingga April intensitas hujan sangat tinggi dan angin yang kencang. Atau dikenal sebagai musim barat. Sedangkan pada bulan Mei hingga November terjadi musim timur yakni ketika curah hujan rendah.[7]
Kondisi Sosial Masyarakat
[sunting | sunting sumber]Kebanyakan masyarakat di Pulau Kisar adalah masyarakat yang berbahasa Meher dan Woirata. Adapun dari sisi keagamaan, mayoritas masyarakatnya memeluk agama Kristen Protestan.[7]
Sebagai pulau kecil, Pulau Kisar relatif memiliki kepadatan penduduk yang cukup tinggi. Kepadatan penduduk yang tinggi ini terutama di bagian tengah pulau.[4]
Galeri
[sunting | sunting sumber]-
Penduduk Kisar pada masa Hindia Belanda
-
Seorang wanita Kisar pada tahun 1929]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Pulau Kisar
- ^ Geospasial, Badan Informasi. "Sistem Informasi Nama Rupabumi". Sistem Informasi Nama Rupabumi. Diakses tanggal 2023-01-18.
- ^ "111 Pulau Ini Ditetapkan Presiden Jokowi Sebagai Pulau-Pulau Kecil Terluar". Sekretariat Kabinet Republik Indonesia. 2017-03-07. Diakses tanggal 2023-01-18.
- ^ a b "Pulau KISAR". www.ppk-kp3k.kkp.go.id. Diakses tanggal 2023-01-18.
- ^ Statistik Daerah Kecamatan Kisar Utara 2016
- ^ Kecamatan Pulau-pulau Terselatan dalam Angka 2016
- ^ a b "Potensi dan Keunikan Pulau Kisar". www.dpmptsp-maluku.com. Diakses tanggal 2023-01-18.