Lompat ke isi

Kereta api Gumarang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Tarif: Perbaikan konten tentang kereta api gumarang
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Apri DAV (bicara | kontrib)
Minor edit
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(192 revisi perantara oleh 76 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Peringatan jadwal KA}}
{{Infobox layanan kereta api
{{Infobox layanan kereta api
| box_width =
| box_width =
| name = Kereta api Gumarang
| name = Kereta api Gumarang
| logo = Papan Nama KA Gumarang Khas Daop 8.jpg
| logo = PapanKeretaApi Gumarang 2022.svg
| logo_width = 300
| logo_width = 300
| image = KA Gumarang SB.jpg
| image = Gumarang Train.jpg
| image_width = 300
| image_width = 300
| caption = Kereta api Gumarang saat melintas di [[Tembok Dukuh, Bubutan, Surabaya|Tembok Dukuh, Bubutan]], [[Kota Surabaya|Surabaya]]
| caption = Kereta api Gumarang membawa lokomotif bercorak liveri spesial HUT [[Kereta Api Indonesia]] ke-76 tahun meninggalkan [[Stasiun Tambun]], 2021
| jenis = Kereta api kelas campuran<br />Kereta api jarak jauh
| jenis = Kereta api antarkota
| status = Beroperasi
| status = Beroperasi
| lokal = [[Daerah Operasi VIII Surabaya]]
| lokal = [[Daerah Operasi VIII Surabaya]]
| pendahulu =
| pendahulu = [[Kereta api Jayabaya Utara|Jayabaya Utara]] (1961-2006, 2014-)
| mulai =
| mulai = 20 Mei 2001
20 Mei 2001
| berakhir =
| penerus =
| penerus =
| pemilik = [[PT Kereta Api Indonesia]]
| pemilik = [[PT Kereta Api Indonesia]]
| pemiliksebelumnya =
| pemiliksebelumnya =
| penumpangharian = 3.325 penumpang per hari (rata-rata)
| penumpangharian = 3.800 penumpang per hari (rata-rata)
| penumpangharian2 =
| penumpangharian2 =
| start = Surabaya Pasarturi
| start = [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]]
| pemberhentian = ''Lihatlah di bawah''
| pemberhentian = ''Lihatlah di bawah''
| end = Pasar Senen
| end = [[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]]
| jarak = 725 km
| jarak = 719&nbsp;km
| waktutempuh = 10 jam 15 menit <ref name="Gapeka 2023: Pulau Jawa">{{cite book|url=https://djka.dephub.go.id/uploads/202305/KP-DJKA_67_TAHUN_2023_GAPEKA_JAWA_2023.pdf|title=Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023|date=14 April 2023|accessdate=12 Mei 2023|publisher=[[Direktorat Jenderal Perkeretaapian]]|location=[[Jakarta]]}}</ref>
| waktutempuh = rata-rata 11 jam
| frekuensi = Satu kali pergi pulang sehari
| frekuensi = Satu kali keberangkatan tiap hari
| nomor =
| nomor =
| rel = Rel berat
| rel = Rel berat
Baris 34: Baris 31:
* 64 tempat duduk disusun 2-2 (kelas bisnis)<br>''arah kursi dapat diatur''
* 64 tempat duduk disusun 2-2 (kelas bisnis)<br>''arah kursi dapat diatur''
| tempattidur =
| tempattidur =
| restorasi = Ada, penumpang dapat memesan sendiri di kereta makan.
| restorasi = Ada
| jendela = Kaca panorama dupleks, lapisan laminasi isolator panas.
| jendela = Kaca panorama dupleks, lapisan laminasi isolator panas.
| hiburan =
| hiburan =
Ada<br>''Hanya pada kelas eksekutif''
Ada<br>''Hanya tersedia pada layanan kelas eksekutif''
| bagasi =
| bagasi = Tidak
| lainlain = Toilet, alat pemadam api ringan, rem darurat, AC, peredam suara.
| lainlain = Toilet, alat pemadam api ringan, rem darurat, penyejuk udara, peredam suara.
| lok = [[CC206]]
| gauge = 1.067&nbsp;mm
| gauge = 1.067 mm
| el =
| el =
| kecepatan = 60 s.d. 100 km/jam
| kecepatan = 70 s.d. 105&nbsp;km/jam
| pemilikjalur = [[Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Indonesia|Ditjen KA, Kemenhub RI]]
| pemilikjalur = [[Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Indonesia|Ditjen KA, Kemenhub RI]]
| nomorjadwal = 133-134
| nomorjadwal = 129–130
| map = {{PSE-SBI-ML}}}
| map_state = collapse
}}
}}
'''Kereta api Gumarang''' merupakan layanan kereta api penumpang kelas eksekutif dan bisnis yang dioperasikan oleh [[Kereta Api Indonesia|PT Kereta Api Indonesia (Persero)]] [[Daerah Operasi VIII Surabaya]] untuk melayani lintas [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]]–[[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]] dan sebaliknya.


'''Kereta api Gumarang''' merupakan layanan kereta api penumpang kelas eksekutif dan bisnis yang dioperasikan oleh [[Kereta Api Indonesia|Kereta Api Indonesia (KAI)]] untuk melayani relasi {{sta|Surabaya Pasarturi}}–{{sta|Pasar Senen}} di lintas utara [[Jawa]]. Dengan membawa lima kereta eksekutif dan sembilan kereta bisnis dalam satu rangkaian, kereta api Gumarang merupakan kereta api campuran terpanjang di Indonesia.<ref>{{cite book|url=https://djka.dephub.go.id/uploads/202305/KP-DJKA_67_TAHUN_2023_GAPEKA_JAWA_2023.pdf#page=1766|title=Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023|page=1766|date=14 April 2023|accessdate=12 Mei 2023|publisher=[[Direktorat Jenderal Perkeretaapian]]|location=[[Jakarta]]}}</ref>
Kereta api ini yang membawa lima kereta eksekutif dan sembilan kereta bisnis dalam satu rangkaian berhenti di [[Stasiun Bekasi]] (hanya KA 133, arah Jakarta), [[Stasiun Jatibarang|Jatibarang]], [[Stasiun Cirebon|Cirebon]], [[Stasiun Tegal|Tegal]], [[Stasiun Pemalang|Pemalang]], [[Stasiun Pekalongan|Pekalongan]], [[Stasiun Semarang Tawang|Semarang Tawang]], [[Stasiun Ngrombo|Ngrombo]], [[Stasiun Cepu|Cepu]], [[Stasiun Bojonegoro|Bojonegoro]], [[Stasiun Babat|Babat]], [[Stasiun Lamongan|Lamongan]], dan [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]].


Pada tanggal 1 Juni 2023 bertepatan dengan pemberlakuan Gapeka 2023, KA Gumarang akan saling bertukar rangkaian dengan [[kereta api Tegal Bahari]], yang disebabkan rangkaian [[kereta api Progo]] mengalami putar arah. Selesai dinas KA Tegal Bahari, rangkaian kereta panjang ini istirahat sebentar di {{sta|Pasar Senen}} agar tidak masuk ke Depo Kereta Cipinang lagi dan langsung putar arah perjalanan menuju [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya]] pada malam hari.
== Sejarah ==
Kereta api Gumarang mulai beroperasi pada 20 Mei 2001 melayani Jakarta Kota–Surabaya Pasar Turi melewati Stasiun Gambir. Sejak awal pengoperasiannya, kereta api ini melayani kelas eksekutif dan bisnis dengan jam keberangkatan pada sore hari.<ref>Majalah KA Edisi April 2009</ref>


== Sejarah ==
Seiring dengan perkembangan waktu, titik keberangkatan kereta api Gumarang dialihkan ke Stasiun Pasar Senen hingga saat ini. Karena Dipo Kereta Jakarta Kota (JAKK) menerima tambahan rangkaian kereta dari dipo kereta lain, maka kereta api ini beroperasi dengan rangkaian panjang—bersama [[kereta api Kertajaya]] dan [[kereta api Tawang Jaya]]—mulai tahun 2018.
Kereta api Gumarang mulai beroperasi pada 20 Mei 2001 melayani [[Stasiun Jakarta Kota|Jakarta Kota]]–[[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]] via [[Stasiun Gambir|Gambir]]. Sejak awal pengoperasiannya, kereta api ini melayani kelas eksekutif dan bisnis dengan jam keberangkatan pada sore hari.<ref>Majalah KA Edisi April 2009</ref>


Seiring dengan perkembangan waktu, kereta api Gumarang dialihkan ke [[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]] hingga sekarang. Karena Depo Kereta Jakarta Kota (JAKK) menerima tambahan rangkaian kereta dari depo kereta lain, maka kereta api ini beroperasi dengan rangkaian panjang bersama dengan [[kereta api Jayakarta]], [[kereta api Kertajaya]] dan [[kereta api Tawang Jaya]] mulai tahun 2018.
Mulai akhir tahun 2019, kereta api Gumarang mengalami perpindahan operasional dari [[Daerah Operasi I Jakarta]] menjadi [[Daerah Operasi VIII Surabaya]], serta rangkaian keretanya dimutasi ke [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Dipo Kereta Surabaya Pasarturi (SBI)]].


== Asal usul ==
Mulai tanggal 26 Maret hingga 17 Juni 2020, PT KAI Daerah Operasi VIII Surabaya membatalkan perjalanan kereta api Gumarang dari dan menuju Jakarta dan sebaliknya dalam rangka pencegahan penyebaran [[penyakit koronavirus 2019]].<ref>{{Cite web|url=https://jatim.tribunnews.com/2020/03/25/cegah-virus-corona-3-ka-ini-dibatalkan-perjalanannya-pt-kai-tiket-bisa-kembali-100-persen|title=Dampak Corona, KAI Batalkan 3 Perjalanan KA {{!}} yang menuju Jakarta maupun Malang TribunJatim.com|website=TribunJatim.com|access-date=2020-03-25}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://kai.id/information/full_news/3328-cegah-penyebaran-corona-kai-secara-bertahap-kurangi-perjalanan-ka|title=Cegah Penyebaran Corona, KAI secara Bertahap Kurangi Perjalanan KA|website=kai.id|access-date=2020-03-26}}</ref>
Nama ''Gumarang'' berasal dari sosok kedua hewan mitologi yang berbeda; Pertama, nama tersebut berasal dari sosok kuda kuno dalam hikayat cerita [[Minangkabau]] yang berjudul "Cindua Mato" dan versi lain adalah berasal dari sosok banteng gagah dan berani dalam mitologi [[Jawa]].<ref>{{cite news|URL=https://economy.okezone.com/read/2023/02/23/320/2770067/kereta-api-gumarang-sejarah-rute-jadwal-dan-harga-tiket|title=Kereta Api Gumarang : Sejarah, Rute, Jadwal dan Harga Tiket|last=Wulan Dilla|first=Zuhirna|work=[[Okezone]]|date=23 Februari 2023|accessdate=24 Februari 2023|location=[[Jakarta]]|publisher=[[MNC Media]]}}</ref>


== Data teknis ==
== Stasiun pemberhentian ==
{| class="wikitable sortable"
{|class="wikitable"
! Jurusan
|[[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi–]][[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]] pp.
|-
|-
!Provinsi
! Lokomotif
!Kota/Kabupaten
|[[CC206|CC 206]]
!Stasiun<ref>{{cite book|url=https://djka.dephub.go.id/uploads/202305/KP-DJKA_67_TAHUN_2023_GAPEKA_JAWA_2023.pdf#page=416|title=Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023|page=416|date=14 April 2023|accessdate=12 Mei 2023|publisher=PT [[Kereta Api Indonesia]] (Persero)|location=[[Bandung]]|via=[[Direktorat Jenderal Perkeretaapian]]}}</ref>
!Keterangan
!Status
|-
|-
| rowspan="4" |[[Jawa Timur]] || [[Kota Surabaya]] || {{sta|Surabaya Pasarturi}}
! Rangkaian
| {{rint|surabaya|b}} {{rint|surabaya|c}} {{rint|surabaya|si}} {{rint|surabaya|fd7}}<br>Stasiun ujung, terintegrasi dengan Commuter Line [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Arjonegoro|Commuter Line Arjonegoro]], [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Blorasura|Blorasura]], [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Sindro|Sindro]], dan angkutan pengumpan [[Wirawiri Suroboyo]]
| 9 kereta bisnis (K2 SBI) + 1 kereta makan (M SBI) + 5 kereta eksekutif (K1 SBI) + 1 kereta pembangkit (P SBI)
|★


<small>'''Catatan''' : Susunan rangkaian kereta dapat berubah sewaktu-waktu</small>
|-
|-
| rowspan=2 | [[Kabupaten Lamongan|Lamongan]] || {{sta|Lamongan}}
! Tempat duduk
| rowspan=3 | {{rint|surabaya|b}} {{rint|surabaya|c}}<br>Terintegrasi dengan Commuter Line [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Arjonegoro|Commuter Line Arjonegoro]] dan [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Blorasura|Blorasura]]
| 826 tempat duduk
|■
|-
|-
| {{sta|Babat}}
! Waktu tempuh rata-rata
|■
| 11 jam
|}

== Tarif ==
Kereta api ini bertarif antara Rp300.000,00 - Rp600.000,00 (bisnis) dan Rp375.000-Rp700.000,00 (eksekutif) bergantung pada jarak tempuh, subkelas/posisi tempat duduk dalam rangkaian kereta, serta hari-hari tertentu seperti akhir pekan dan libur nasional. Selain itu, berlaku pula tarif khusus yang hanya dapat dipesan di loket stasiun dan aplikasi ''KAI Access'' mulai dari dua jam sebelum keberangkatan pada rute sebagai berikut:

* [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya]] - [[Stasiun Bojonegoro|Bojonegoro]] maupun sebaliknya Rp110.000,00 (eksekutif) dan Rp85.000,00 (bisnis)
* [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya]] - [[Stasiun Semarang Tawang|Semarang]] maupun sebaliknya Rp210.000,00 (eksekutif) dan Rp165.000,00 (bisnis)
* [[Stasiun Cirebon|Cirebon]] - [[Stasiun Pasar Senen|Jakarta]] maupun sebaliknya Rp165.000,00 (eksekutif) dan Rp135.000,00 (bisnis)
* [[Stasiun Bekasi|Bekasi]] - [[Stasiun Pasar Senen|Jakarta]] : Rp30.000,00 (eksekutif) dan Rp25.000,00 (bisnis)

== Transportasi antarmoda pendukung ==

=== Menuju Banyuwangi ===
Mulai tanggal 1 Desember 2019, kereta api Gumarang bisa digunakan sebagai moda transportasi dari Jakarta ke objek wisata yang ada di [[Kabupaten Banyuwangi|Banyuwangi]] maupun [[Pulau Bali]] dan sekitarnya. Setiba di [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya]], penumpang dapat singgah di ruang tunggu stasiun kemudian melanjutkan perjalanan ke Banyuwangi dengan [[kereta api Mutiara Timur]] jadwal pagi dan tiba di Banyuwangi pada sore hari, dan sebaliknya.

== Jadwal perjalanan ==
Berikut ini adalah jadwal perjalanan kereta api Gumarang '''per 1 Desember 2019 (sesuai Gapeka 2019).'''
{| class="wikitable"
! colspan="3" |KA 133 Gumarang<br />(Surabaya Pasarturi – Pasar Senen)
! colspan="3" |KA 134 Gumarang<br />(Pasar Senen – Surabaya Pasarturi)
|-
|-
| [[Kabupaten Bojonegoro|Bojonegoro]] || {{sta|Bojonegoro}}
! Stasiun !! Tiba !! Berangkat !! Stasiun !! Tiba !! Berangkat
|■
|-
| rowspan="6" | [[Jawa Tengah]]
| [[Kabupaten Blora|Blora]] || {{Sta|Cepu}}
| {{rint|surabaya|c}}<br>Terintegrasi dengan {{KA|Blora Jaya}} dan [[Kereta api lokal di Jawa Timur#Blorasura|Commuter Line Blorasura]]
|■
|-
|-
| [[Kabupaten Grobogan|Grobogan]] || {{sta|Ngrombo}}
| '''[[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]]''' || - || 15.35
|Terintegrasi dengan {{KA|Blora Jaya}} dan {{KA|Kedung Sepur}}
| '''[[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]]''' || - || 15.45
|■
|-
|-
| [[Stasiun Lamongan|Lamongan]] || 16.10 || 16.13
| [[Kota Semarang]] || {{sta|Semarang Tawang}}
| {{rint|semarang|2}} {{rint|semarang|3a}} {{rint|semarang|3b}} {{rint|semarang|4}} {{rint|semarang|7}} {{ric|Trans Jateng|k1|size=20}}<br>Terintegrasi dengan {{kereta api|Kedung Sepur}}, {{kereta api|Blora Jaya}} serta bus [[Trans Semarang]] dan [[Trans Jateng]]
| [[Stasiun Jatibarang|Jatibarang]] || 18.07 || 18.10
| ■
|-
|-
| [[Stasiun Babat|Babat]] || 16.35 || 16.38
| [[Kota Pekalongan]] || {{sta|Pekalongan}}
| Terletak di Jalan Lintas Utara Jawa
| [[Stasiun Cirebon|Cirebon]] || 18.41 || 18.50
| ■
|-
|-
| [[Stasiun Bojonegoro|Bojonegoro]] || 17.09 || 17.12
| [[Kabupaten Pemalang|Pemalang]] || {{sta|Pemalang}}
|
| [[Stasiun Tegal|Tegal]] || 19.51 || 20.01
| ■
|-
|-
| [[Stasiun Cepu|Cepu]] || 17.44 || 17.52
| [[Kota Tegal]] || {{sta|Tegal}}
|
| [[Stasiun Pemalang|Pemalang]] || 20.25 || 20.46
| ■
|-
|-
| rowspan="3" |[[Jawa Barat]]||[[Kota Cirebon]]||{{sta|Cirebon}}
| [[Stasiun Ngrombo|Ngrombo]] || 18.56 || 19.00
| Terletak di Jalan Lintas Utara Jawa
| [[Stasiun Pekalongan|Pekalongan]] || 21.14 || 21.18
| ■
|-
|-
| [[Kabupaten Indramayu|Indramayu]] || {{sta|Jatibarang}}
| [[Stasiun Semarang Tawang|Semarang Tawang]] || 19.49 || 20.07
|
| [[Stasiun Semarang Tawang|Semarang Tawang]] || 22.31 || 22.45
| ■
|-
|-
| [[Stasiun Pekalongan|Pekalongan]] || 21.22 || 21.27
| [[Kota Bekasi]] || {{sta|Bekasi}}
| {{rint|jakarta|blue}}<br>Terintegrasi dengan [[Commuter Line Cikarang]] dan bus Trans Patriot; stasiun ini juga merupakan stasiun pemberhentian Commuter Line Cikarang
| [[Stasiun Ngrombo|Ngrombo]] || 23.33 || 23.36
| ■
|-
|-
| [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta]] || [[Jakarta Pusat]] || {{sta|Pasar Senen}}
| [[Stasiun Pemalang|Pemalang]] || 21.53 || 21.56
| {{rint|jakarta|blue}} {{rint|jakarta|tjk2}} {{rint|jakarta|tjk2a}} {{rint|jakarta|tjk5}} {{rint|jakarta|tjk5d}} {{rint|jakarta|tjk7f}} <br>Stasiun ujung, terintegrasi dengan [[Commuter Line Cikarang]], bus BRT [[Transjakarta]], bus kota, dan Mikrotrans; stasiun ini juga merupakan stasiun pemberhentian Commuter Line Cikarang.
| [[Stasiun Cepu|Cepu]] || 00.40 || 00.46
|-
|
|}
| [[Stasiun Tegal|Tegal]] || 22.19 || 22.25

| [[Stasiun Bojonegoro|Bojonegoro]] || 01.16 || 01.19
'''Legenda'''
|-
{| class="wikitable"
| [[Stasiun Cirebon|Cirebon]] || 23.23 || 23.34
|+
| [[Stasiun Babat|Babat]] || 01.49 || 01.52
|-
|
|Stasiun ujung (terminus)
| [[Stasiun Jatibarang|Jatibarang]] || 00.05 || 00.07
| [[Stasiun Lamongan|Lamongan]] || 02.15 || 02.18
|-
| [[Stasiun Bekasi|Bekasi]] || 02.05 || 02.07
| '''[[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]]''' || 02.56 || -
|-
|-
|■
| '''[[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]]''' || 02.35 || -
|Berhenti untuk semua arah
| colspan="3" |
|}
|}


Baris 150: Baris 134:
<gallery>
<gallery>
Berkas:KA Gumarang.jpg|Kereta api Gumarang saat menggunakan lokomotif CC 204 37 (CC 204 11 17)
Berkas:KA Gumarang.jpg|Kereta api Gumarang saat menggunakan lokomotif CC 204 37 (CC 204 11 17)
Berkas:Gumarang Passing Kandangan.jpg|Kereta api Gumarang saat melintas [[Stasiun Kandangan]]
Berkas:KA Gumarang Rangkaian Panjang.jpg|Kereta api Gumarang saat melintas di [[Cikampek, Karawang|Cikampek]]
Berkas:KA Gumarang Rangkaian Panjang.jpg|Kereta api Gumarang saat melintas di [[Cikampek, Karawang|Cikampek]]
Berkas:KA Gumarang Sticker HUT KAI 77 Tahun.jpg|Kereta api Gumarang membawa Lokomotif Spesial HUT [[Kereta Api Indonesia|KAI]] Ke-77 Tahun melintas [[Mekarsari, Tambun Selatan, Bekasi|Wallet, Tambun, Bekasi]]
</gallery>
</gallery>


== Insiden ==
== Insiden ==
* Pada tanggal 12 Agustus 2007, kereta api Gumarang mengalami anjlok di petak [[Stasiun Gubug]] dan [[Stasiun Tegowanu]], [[Kabupaten Grobogan|Grobogan, Jawa Tengah]] yang disebabkan adanya sabotase rel yang dipotong oleh pencuri. Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini, tetapi dua kereta dalam satu rangkaian terguling dan tiga orang mengalami luka-luka.<ref>{{Cite web|url=https://www.liputan6.com/news/read/145954/ka-gumarang-anjlok|title=KA Gumarang Anjlok|last=Liputan6.com|date=2007-08-13|website=liputan6.com|language=id|access-date=2019-06-22}}</ref>
* Pada 12 Agustus 2007, kereta api Gumarang anjlok di petak [[Stasiun Gubug]] dan [[Stasiun Tegowanu]], [[Kabupaten Grobogan|Grobogan, Jawa Tengah]] yang disebabkan adanya sabotase rel yang dipotong oleh pencuri. Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini, tetapi dua kereta dalam satu rangkaian terguling dan tiga orang mengalami luka-luka.<ref>{{Cite news|url=https://www.liputan6.com/news/read/145954/ka-gumarang-anjlok|title=KA Gumarang Anjlok|last=Liputan6.com|date=2007-08-13|work=[[Liputan6.com]]|language=id|access-date=2019-06-22}}</ref>
* Pada tanggal 16 Juni 2013, kereta api Gumarang mengalami anjlok di [[Stasiun Batang]] yang mengakibatkan semua kereta api lintas Pantura mengalami keterlambatan.<ref>{{Cite web|url=http://www.tribunnews.com/regional/2013/06/16/ka-gumarang-anjlok-dan-terseret-50-meter-di-batang|title=KA Gumarang Anjlok dan Terseret 50 Meter di Batang|website=Tribunnews.com|language=id-ID|access-date=2019-06-22}}</ref>
* Pada 16 Juni 2013, kereta api Gumarang anjlok di [[Stasiun Batang]] yang mengakibatkan semua kereta api lintas Pantura mengalami keterlambatan.<ref>{{Cite news|url=http://www.tribunnews.com/regional/2013/06/16/ka-gumarang-anjlok-dan-terseret-50-meter-di-batang|title=KA Gumarang Anjlok dan Terseret 50 Meter di Batang|work=[[Tribunnews|Tribunnews.com]]|language=id|access-date=2019-06-22|first=Budi|last=Prasetyo|editor-last=Prasetyo|editor-first=Budi}}</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==
Baris 166: Baris 150:
{{Daftar KA penumpang Indonesia}}
{{Daftar KA penumpang Indonesia}}
{{Topik Jakarta}}
{{Topik Jakarta}}

{{DEFAULTSORT:Gumarang}}
{{DEFAULTSORT:Gumarang}}
[[Kategori:Kereta api penumpang di Indonesia|Gumarang]]
[[Kategori:Kereta api penumpang di Indonesia|Gumarang]]

Revisi terkini sejak 20 April 2024 02.03

Kereta api Gumarang
Kereta api Gumarang membawa lokomotif bercorak liveri spesial HUT Kereta Api Indonesia ke-76 tahun meninggalkan Stasiun Tambun, 2021
Informasi umum
Jenis layananKereta api antarkota
StatusBeroperasi
Daerah operasiDaerah Operasi VIII Surabaya
PendahuluJayabaya Utara (1961-2006, 2014-)
Mulai beroperasi20 Mei 2001
Operator saat iniPT Kereta Api Indonesia
Jumlah penumpang harian3.800 penumpang per hari (rata-rata)[butuh rujukan]
Lintas pelayanan
Stasiun awalSurabaya Pasarturi
Jumlah pemberhentianLihatlah di bawah
Stasiun akhirPasar Senen
Jarak tempuh719 km
Waktu tempuh rerata10 jam 15 menit [1]
Frekuensi perjalananSatu kali keberangkatan tiap hari
Jenis relRel berat
Pelayanan penumpang
KelasEksekutif dan bisnis
Pengaturan tempat duduk
  • 50 tempat duduk disusun 2-2 (kelas eksekutif)
    kursi dapat direbahkan dan diputar
  • 64 tempat duduk disusun 2-2 (kelas bisnis)
    arah kursi dapat diatur
Fasilitas restorasiAda
Fasilitas observasiKaca panorama dupleks, lapisan laminasi isolator panas.
Fasilitas hiburanAda
Hanya tersedia pada layanan kelas eksekutif
Fasilitas bagasiTidak
Fasilitas lainToilet, alat pemadam api ringan, rem darurat, penyejuk udara, peredam suara.
Teknis sarana dan prasarana
Lebar sepur1.067 mm
Kecepatan operasional70 s.d. 105 km/jam
Pemilik jalurDitjen KA, Kemenhub RI
Nomor pada jadwal129–130

Kereta api Gumarang merupakan layanan kereta api penumpang kelas eksekutif dan bisnis yang dioperasikan oleh Kereta Api Indonesia (KAI) untuk melayani relasi Surabaya PasarturiPasar Senen di lintas utara Jawa. Dengan membawa lima kereta eksekutif dan sembilan kereta bisnis dalam satu rangkaian, kereta api Gumarang merupakan kereta api campuran terpanjang di Indonesia.[2]

Pada tanggal 1 Juni 2023 bertepatan dengan pemberlakuan Gapeka 2023, KA Gumarang akan saling bertukar rangkaian dengan kereta api Tegal Bahari, yang disebabkan rangkaian kereta api Progo mengalami putar arah. Selesai dinas KA Tegal Bahari, rangkaian kereta panjang ini istirahat sebentar di Pasar Senen agar tidak masuk ke Depo Kereta Cipinang lagi dan langsung putar arah perjalanan menuju Surabaya pada malam hari.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Kereta api Gumarang mulai beroperasi pada 20 Mei 2001 melayani Jakarta KotaSurabaya Pasarturi via Gambir. Sejak awal pengoperasiannya, kereta api ini melayani kelas eksekutif dan bisnis dengan jam keberangkatan pada sore hari.[3]

Seiring dengan perkembangan waktu, kereta api Gumarang dialihkan ke Pasar Senen hingga sekarang. Karena Depo Kereta Jakarta Kota (JAKK) menerima tambahan rangkaian kereta dari depo kereta lain, maka kereta api ini beroperasi dengan rangkaian panjang bersama dengan kereta api Jayakarta, kereta api Kertajaya dan kereta api Tawang Jaya mulai tahun 2018.

Asal usul[sunting | sunting sumber]

Nama Gumarang berasal dari sosok kedua hewan mitologi yang berbeda; Pertama, nama tersebut berasal dari sosok kuda kuno dalam hikayat cerita Minangkabau yang berjudul "Cindua Mato" dan versi lain adalah berasal dari sosok banteng gagah dan berani dalam mitologi Jawa.[4]

Stasiun pemberhentian[sunting | sunting sumber]

Provinsi Kota/Kabupaten Stasiun[5] Keterangan Status
Jawa Timur Kota Surabaya Surabaya Pasarturi A B SI FD7
Stasiun ujung, terintegrasi dengan Commuter Line Commuter Line Arjonegoro, Blorasura, Sindro, dan angkutan pengumpan Wirawiri Suroboyo
Lamongan Lamongan A B
Terintegrasi dengan Commuter Line Commuter Line Arjonegoro dan Blorasura
Babat
Bojonegoro Bojonegoro
Jawa Tengah Blora Cepu B
Terintegrasi dengan Blora Jaya dan Commuter Line Blorasura
Grobogan Ngrombo Terintegrasi dengan Blora Jaya dan Kedung Sepur
Kota Semarang Semarang Tawang  2   3A   3B   4   7 
Terintegrasi dengan Kedung Sepur, Blora Jaya serta bus Trans Semarang dan Trans Jateng
Kota Pekalongan Pekalongan Terletak di Jalan Lintas Utara Jawa
Pemalang Pemalang
Kota Tegal Tegal
Jawa Barat Kota Cirebon Cirebon Terletak di Jalan Lintas Utara Jawa
Indramayu Jatibarang
Kota Bekasi Bekasi
Terintegrasi dengan Commuter Line Cikarang dan bus Trans Patriot; stasiun ini juga merupakan stasiun pemberhentian Commuter Line Cikarang
Daerah Khusus Ibukota Jakarta Jakarta Pusat Pasar Senen
Stasiun ujung, terintegrasi dengan Commuter Line Cikarang, bus BRT Transjakarta, bus kota, dan Mikrotrans; stasiun ini juga merupakan stasiun pemberhentian Commuter Line Cikarang.

Legenda

Stasiun ujung (terminus)
Berhenti untuk semua arah

Galeri[sunting | sunting sumber]

Insiden[sunting | sunting sumber]

  • Pada 12 Agustus 2007, kereta api Gumarang anjlok di petak Stasiun Gubug dan Stasiun Tegowanu, Grobogan, Jawa Tengah yang disebabkan adanya sabotase rel yang dipotong oleh pencuri. Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini, tetapi dua kereta dalam satu rangkaian terguling dan tiga orang mengalami luka-luka.[6]
  • Pada 16 Juni 2013, kereta api Gumarang anjlok di Stasiun Batang yang mengakibatkan semua kereta api lintas Pantura mengalami keterlambatan.[7]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian. 14 April 2023. Diakses tanggal 12 Mei 2023. 
  2. ^ Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian. 14 April 2023. hlm. 1766. Diakses tanggal 12 Mei 2023. 
  3. ^ Majalah KA Edisi April 2009
  4. ^ Wulan Dilla, Zuhirna (23 Februari 2023). "Kereta Api Gumarang : Sejarah, Rute, Jadwal dan Harga Tiket". Okezone. Jakarta: MNC Media. Diakses tanggal 24 Februari 2023. 
  5. ^ Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023 (PDF). Bandung: PT Kereta Api Indonesia (Persero). 14 April 2023. hlm. 416. Diakses tanggal 12 Mei 2023 – via Direktorat Jenderal Perkeretaapian. 
  6. ^ Liputan6.com (2007-08-13). "KA Gumarang Anjlok". Liputan6.com. Diakses tanggal 2019-06-22. 
  7. ^ Prasetyo, Budi. Prasetyo, Budi, ed. "KA Gumarang Anjlok dan Terseret 50 Meter di Batang". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2019-06-22. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

(Indonesia) Situs web resmi PT Kereta Api Indonesia