Lompat ke isi

Minyak zaitun: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Anne C (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(57 revisi perantara oleh 33 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox food/wikidata}}
'''Minyak zaitun''' atau '''minyak Olive''' adalah [[minyak]] yang didapat dari buah [[zaitun]] (''Olea europaea''), pohon tradisional dari [[basin Mediterania]]. Minyak dapat digunakan untuk [[memasak]], [[kosmetik]], [http://www.herbalmabruuk.com obat herbal], dan [[sabun]], dan juga sebagai bahan bakar untuk [[lampu minyak]]. Minyak zaitun dianggap sebagai minyak yang sehat karena mengandung [[lemak tak jenuh]] yang tinggi (utamanya [[asam oleik]] dan [[polifenol]]).
'''Minyak zaitun''' atau '''minyak olive''' ([[bahasa Inggris]]:''Olive oil'') adalah [[minyak]] yang didapat dari buah [[zaitun]] (''Olea europaea''), pohon [[tradisional]] dari [[basin Mediterania]]. Minyak zaitun berasal dari pohon zaitun yang tumbuh lambat, memiliki batang keriput dan abu-abu ramping dengan bagian pecah-pecah pada cabang-nya.<ref>https://www.gramedia.com/best-seller/manfaat-minyak-zaitun-untuk-rambut/</ref>. Pohon zaitun bisa tumbuh hingga 50 meter di habitat alami mereka dan hidup selama lebih dari 500 tahun. Buah ini memiliki bentuk bulat gemuk dengan warna hijau ketika mentah dan berubah menjadi kekuning-kuningan ketika sudah mulai matang.


Minyak dapat digunakan untuk [[memasak]], [[kosmetik]], [[obat herbal]], dan [[sabun]]. Selain itu, minyak zaitun digunakan sebagai bahan bakar untuk [[lampu minyak]]. Manfaat minyak zaitun sangat banyak bagi kesehatan karena mengandung [[lemak tak jenuh]] yang tinggi (utamanya [[asam oleik]] dan [[polifenol]]).<ref>{{Cite web|last=Setya|first=Devi|title=Minyak Zaitun Diklaim Sebagai Lemak Paling Sehat di Dunia, Ini Alasannya|url=https://food.detik.com/info-kuliner/d-5475415/minyak-zaitun-diklaim-sebagai-lemak-paling-sehat-di-dunia-ini-alasannya|website=detikfood|language=id-ID|access-date=2024-10-05}}</ref>
{{stub}}


== Referensi ==
[[Kategori:Minyak masak]]
{{Reflist}}
[[Kategori:Minyak tumbuhan]]
== Lain - lain ==
{{Portal|Makanan}}
{{Thibbun Nabawi}}
[[Kategori:Minyak nabati]]
[[Kategori:Bahan makanan]]


{{Link FA|ar}}


{{masakan-stub}}
[[ar:زيت زيتون]]
[[az:Zeytun yağı]]
[[bg:Зехтин]]
[[bs:Maslinovo ulje]]
[[ca:Oli d'oliva]]
[[ceb:Lana sa oliba]]
[[cs:Olivový olej]]
[[da:Olivenolie]]
[[de:Olivenöl]]
[[el:Ελαιόλαδο]]
[[en:Olive oil]]
[[eo:Oliv-oleo]]
[[es:Aceite de oliva]]
[[et:Oliiviõli]]
[[eu:Oliba olio]]
[[fa:روغن زیتون]]
[[fi:Oliiviöljy]]
[[fr:Huile d'olive]]
[[gl:Aceite de oliva]]
[[hak:Kám-lám-yù]]
[[he:שמן זית]]
[[hi:जैतून का तेल]]
[[hr:Maslinovo ulje]]
[[hu:Olívaolaj]]
[[is:Ólífuolía]]
[[it:Olio di oliva]]
[[ja:オリーブ・オイル]]
[[ka:ზეითუნის ზეთი]]
[[ko:올리브기름]]
[[la:Oleum]]
[[lt:Alyvuogių aliejus]]
[[mk:Маслиново масло]]
[[ml:ഒലിവെണ്ണ]]
[[mr:ऑलिव्ह तेल]]
[[nds:Olivenööl]]
[[nl:Olijfolie]]
[[nn:Olivenolje]]
[[no:Olivenolje]]
[[pl:Olej oliwkowy]]
[[pt:Azeite]]
[[ru:Оливковое масло]]
[[sh:Maslinovo ulje]]
[[simple:Olive oil]]
[[sl:Oljčno olje]]
[[sq:Vaji i ullirit]]
[[sr:Маслиново уље]]
[[sv:Olivolja]]
[[tl:Langis ng oliba]]
[[tr:Zeytinyağı]]
[[uk:Оливкова олія]]
[[vi:Dầu ô liu]]
[[yi:שמן־זית]]
[[zh:橄欖油]]

Revisi terkini sejak 5 Oktober 2024 07.18

Infotaula de menjarMinyak zaitun
Rincian
Jenisminyak nabati, minyak goreng dan seed oil (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Bahan utamaolive (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Minyak zaitun atau minyak olive (bahasa Inggris:Olive oil) adalah minyak yang didapat dari buah zaitun (Olea europaea), pohon tradisional dari basin Mediterania. Minyak zaitun berasal dari pohon zaitun yang tumbuh lambat, memiliki batang keriput dan abu-abu ramping dengan bagian pecah-pecah pada cabang-nya.[1]. Pohon zaitun bisa tumbuh hingga 50 meter di habitat alami mereka dan hidup selama lebih dari 500 tahun. Buah ini memiliki bentuk bulat gemuk dengan warna hijau ketika mentah dan berubah menjadi kekuning-kuningan ketika sudah mulai matang.

Minyak dapat digunakan untuk memasak, kosmetik, obat herbal, dan sabun. Selain itu, minyak zaitun digunakan sebagai bahan bakar untuk lampu minyak. Manfaat minyak zaitun sangat banyak bagi kesehatan karena mengandung lemak tak jenuh yang tinggi (utamanya asam oleik dan polifenol).[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Lain - lain

[sunting | sunting sumber]