Lompat ke isi

Vaksinasi kucing: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ariefz (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Matabulanhari (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(13 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{no footnotes}}{{more citations needed}}
[[Berkas:Kucing vaksinasi.jpg|thumb|Anak kucing yang sedang divaksinasi.]]
'''Vaksinasi kucing''' adalah pemberian [[vaksin]] ke dalam tubuh [[kucing]], agar kucing mendapatkan [[kekebalan tubuh]] yang tinggi dan dilindungi dari serangan berbagai [[penyakit kucing]]. Umumnya, kucing akan mulai divaksinasi pada umur sekitar 8-9 minggu. Kekebalan kucing yang diterima dari induknya melalui susu akan mulai berkurang ketika berumur 8-9 minggu, sehingga kucing perlu divaksinasi. Selain itu, kucing juga perlu divaksinasi ulang, agar kekebalan tubuh yang dimiliki oleh kucing tetap tinggi dan kucing tidak akan mudah terserang penyakit. Jika tidak di vaksinasi ulang, hal ini dapat menyebabkan kekebalan kucing menurun dan kucing jadi mudah terserang penyakit.
'''Vaksinasi kucing''' adalah pemberian [[vaksin]] ke dalam tubuh [[kucing]] dengan tujuan agar kucing mendapatkan [[kekebalan tubuh]] yang tinggi dan dilindungi dari berbagai serangan [[penyakit kucing|penyakit]]. Umumnya kucing akan mulai divaksinasi pada umur sekitar 8-9 minggu. Kekebalan kucing yang diterima dari induknya melalui susu akan mulai berkurang ketika berumur 8-9 minggu, sehingga kucing perlu divaksinasi. Selain itu, kucing juga perlu divaksinasi ulang, agar kekebalan tubuh yang dimiliki oleh kucing tetap tinggi dan kucing tidak akan mudah terserang penyakit. Jika tidak di vaksinasi ulang, hal ini dapat menyebabkan kekebalan kucing menurun dan kucing jadi mudah terserang penyakit.


Perlu diingat, vaksinasi hanya harus diberikan kepada kucing yang sehat, karena vaksinasi bersifat pencegahan. Kucing hamil dan yang sedang menyusui tidak boleh divaksinasi. Kucing yang sehat berarti kucing tersebut bebas dari [[kutu kucing|kutu]], tidak sedang [[diare]], tidak sedang [[demam]], tidak sedang [[muntah|muntah-muntah]], dan tidak ada [[radang]] (dimata, telinga, dan mulut). Kucing yang kurang sehat jika diberi vaksinasi dapat membuatnya menjadi terkena penyakit. Selain itu, walaupun kucing sudah divaksinasi, kucing tetap saja bisa terkena penyakit, tetapi biasanya penyakit yang tidak parah.
Vaksinasi hanya harus diberikan kepada kucing yang sehat, karena vaksinasi bersifat pencegahan. Kucing hamil dan yang sedang menyusui tidak boleh divaksinasi. Kucing yang sehat berarti kucing tersebut bebas dari [[kutu kucing|kutu]], tidak sedang [[diare]], tidak sedang [[demam]], tidak sedang [[muntah|muntah-muntah]], dan tidak ada [[radang]] (pada mata, telinga atau mulut). Kucing yang kurang sehat juga tidak bolah diberi vaksinasi, dan jika diberi akan dapat membuatnya menjadi terkena penyakit. Selain itu, walaupun kucing sudah divaksinasi, kucing tetap saja dapat terkena penyakit, tetapi biasanya penyakit yang tidak parah.


Kucing yang setelah di vaksin akan mengalami letargik atau kelesuan. Kucing tidak akan mau makan selama 1/2 hari dan ada juga yang menyelami bengkak pada area bekas suntik. Kucing yang usai di vaksin tidak boleh dimandikan selama 1 minggu dan tidak boleh dibawa pergi keperjalanan yang jauh. Kucing juga tidak boleh di-''groming'' (merapihkan bulu pada kucing) selama 2 minggu setelah divaksin, agar kucing tidak stres dan agar kekebalan dapat terbentuk.
Kucing yang setelah divaksin akan mengalami kelesuan. Kucing tidak akan mau makan selama 1-2 hari dan ada juga kucing yang mengalami bengkak pada area bekas suntik setelah diberi vaksin. Kucing yang telah di vaksin tidak boleh dimandikan selama 1 minggu dan tidak boleh dibawa pergi keperjalanan yang jauh. Kucing juga tidak boleh di-''groming'' (merapihkan bulu pada kucing) selama 2 minggu setelah divaksin, agar kucing tidak stres dan agar kekebalan tubuhnya dapat terbentuk.

== Jadwal vaksin ==
{{multicol}}
*8-10 minggu
**Pemeriksaan umum
**Vaksinasi tricat atau tetracat
**Pemberian [[obat cacing]]

*12-14 minggu
**Pemeriksaan umum
**Vaksinasi ulang untuk tricat atau tetracat
{{multicol-break}}
*20 minggu
**Pemeriksaan umum
**Vaksinasi [[rabies]]

*> 6 bulan (yang belum pernah diberi vaksin)
**Pemeriksaan umum
**Vaksinasi tricat atau tetracat
**Vaksinasi [[rabies]]
{{multicol-end}}
<small>Keterangan:
*Vaksinasi tricat untuk penyakit [[feline panleukopenia]], [[felinie rhinotracheitis]], dan [[feline calicivirus]].
*Vaksinasi tetracat untuk penyakit [[feline panleukopenia]], [[felinie rhinotracheitis]], [[feline calicivirus]] (kalisivirus/flu kucing), dan [[Klamidia|feline chlamydia]].
Catatan:
*Selanjutnya, kucing disarankan untuk divaksinasi selama satu tahun sekali, untuk menjaga kekebalan tubuhnya.</small>


== Referensi ==
== Referensi ==
<small>
<small>
*[http://peliharakucing.tumblr.com/post/8375556357/vaksinasi-kucing Vaksinasi Kucing]. [http://peliharakucing.tumblr.com/ PeliharaKucing.tumblr.com] . Diakses 30 Juni 2014.
* [http://www.kucingmania.com/article/article_detail.asp?cat=6&id=85 Waktu Tepat Untuk Vaksinasi Kucing]. www.kucingmania.com. Diakses 30 Juni 2014.
*[http://www.kucingmania.com/article/article_detail.asp?cat=6&id=85 Waktu Tepat Untuk Vaksinasi Kucing]. [http://www.kucingmania.com/ KucingMania.Com]. Diakses 30 Juni 2014.
* [http://www.marubunnytown.com/2012/05/vaksinasi-untuk-anjing-dan-kucing.html Vaksin Untuk Anjing Dan Kucing] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140720055129/http://www.marubunnytown.com/2012/05/vaksinasi-untuk-anjing-dan-kucing.html |date=2014-07-20 }}. www.marubunnytown.com. Diakses 30 Juni 2014.
*[http://www.marubunnytown.com/2012/05/vaksinasi-untuk-anjing-dan-kucing.html Vaksin Untuk Anjing Dan Kucing]. [http://www.marubunnytown.com/ Maru Bunny Town]. Diakses 30 Juni 2014.
*[http://popopetshop.wordpress.com/kucing/info-kucing/vaksin-pada-kucing/ Vaksin Pada Kucing]. [http://popopetshop.wordpress.com/ Popo Petshop]. Diakses 30 Juni 2014.
</small>
</small>

*[http://www.kucingkita.com/perawatan-kucing/jadwal-vaksinasi-kucing Jadwal Vaksinasi Kucing]. [http://www.kucingkita.com/ Kucingkita.com]. Diakses 30 Juni 2014.
== Pranala luar ==
* [http://www.kucingkita.com/perawatan-kucing/jadwal-vaksinasi-kucing Jadwal Vaksinasi Kucing]. www.kucingkita.com. Diakses 30 Juni 2014.


== Lihat pula ==
== Lihat pula ==
Baris 45: Baris 19:
* [[Vaksin]]
* [[Vaksin]]


{{kucing domestik}}
{{Kucing domestik}}
{{Felidae-stub}}


[[Kategori:Kucing]]
[[Kategori:Perawatan kucing]]
[[Kategori:Kesehatan kucing]]
[[Kategori:Vaksinasi]]
[[Kategori:Vaksinasi]]

Revisi terkini sejak 14 Juni 2023 07.39

Vaksinasi kucing adalah pemberian vaksin ke dalam tubuh kucing dengan tujuan agar kucing mendapatkan kekebalan tubuh yang tinggi dan dilindungi dari berbagai serangan penyakit. Umumnya kucing akan mulai divaksinasi pada umur sekitar 8-9 minggu. Kekebalan kucing yang diterima dari induknya melalui susu akan mulai berkurang ketika berumur 8-9 minggu, sehingga kucing perlu divaksinasi. Selain itu, kucing juga perlu divaksinasi ulang, agar kekebalan tubuh yang dimiliki oleh kucing tetap tinggi dan kucing tidak akan mudah terserang penyakit. Jika tidak di vaksinasi ulang, hal ini dapat menyebabkan kekebalan kucing menurun dan kucing jadi mudah terserang penyakit.

Vaksinasi hanya harus diberikan kepada kucing yang sehat, karena vaksinasi bersifat pencegahan. Kucing hamil dan yang sedang menyusui tidak boleh divaksinasi. Kucing yang sehat berarti kucing tersebut bebas dari kutu, tidak sedang diare, tidak sedang demam, tidak sedang muntah-muntah, dan tidak ada radang (pada mata, telinga atau mulut). Kucing yang kurang sehat juga tidak bolah diberi vaksinasi, dan jika diberi akan dapat membuatnya menjadi terkena penyakit. Selain itu, walaupun kucing sudah divaksinasi, kucing tetap saja dapat terkena penyakit, tetapi biasanya penyakit yang tidak parah.

Kucing yang setelah divaksin akan mengalami kelesuan. Kucing tidak akan mau makan selama 1-2 hari dan ada juga kucing yang mengalami bengkak pada area bekas suntik setelah diberi vaksin. Kucing yang telah di vaksin tidak boleh dimandikan selama 1 minggu dan tidak boleh dibawa pergi keperjalanan yang jauh. Kucing juga tidak boleh di-groming (merapihkan bulu pada kucing) selama 2 minggu setelah divaksin, agar kucing tidak stres dan agar kekebalan tubuhnya dapat terbentuk.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]