Lompat ke isi

Ross Brawn: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menerjemahkan kata yang berbahasa Inggris
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
Baris 30: Baris 30:


{{DEFAULTSORT:Brawn, Ross}}
{{DEFAULTSORT:Brawn, Ross}}
{{negara-bio-stub|Inggris}}
[[Kategori:Insinyur Inggris]]
[[Kategori:Insinyur Inggris]]
[[Kategori:Tokoh F1]]
[[Kategori:Tokoh F1]]
Baris 36: Baris 35:
[[Kategori:Pengusaha Inggris]]
[[Kategori:Pengusaha Inggris]]
[[Kategori:Tokoh dari Manchester]]
[[Kategori:Tokoh dari Manchester]]


{{negara-bio-stub|Inggris}}

Revisi per 27 Agustus 2023 06.53

Ross Brawn
Ross Brawn di Grand Prix Bahrain 2006.
LahirRoss James Brawn
23 November 1954 (umur 69)
Manchester, Lancashire, Britania Raya
Kebangsaan Britania Raya
PekerjaanKetua tim Mercedes GP 2009–sekarang
PasanganKate Brawn

Ross Brawn (lahir 23 November 1954) adalah seorang insinyur dan ahli strategi Formula 1 asal Inggris. Ia dikenal sejak mengantar tim Benetton dan Ferrari menjadi juara dunia. Ia sempat beristirahat dari dunia F1 pada musim 2007 lalu, tetapi ia memutuskan untuk kembali di musim 2008. Saat ini Brawn menjabat sebagai co-owner dari tim Mercedes Grand Prix.