Lompat ke isi

Pemilihan umum Bupati Kulon Progo 2024: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menambahkan nama potensial
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Menambahkan data
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Baris 28: Baris 28:
* [[Agus Langgeng Basuki]], mantan Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kulonprogo.
* [[Agus Langgeng Basuki]], mantan Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kulonprogo.
* [[Sutedjo|Drs. H. Sutedjo]], [[Daftar Bupati Kulon Progo|Bupati Kulon Progo]] 2019-2022.
* [[Sutedjo|Drs. H. Sutedjo]], [[Daftar Bupati Kulon Progo|Bupati Kulon Progo]] 2019-2022.
* Kombes Pol (Purn) Drs. Arif Nurcahyo S.Psi, MA, Kepala PK4L UGM.
* Kombes Pol (Purn) Drs. Arif Nurcahyo S.Psi, MA, Kepala PK4L UGM, mantan Calon Walikota Jogjakarta 2016.


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi terkini sejak 18 Mei 2024 16.06

Pemilihan umum Bupati Kulon Progo 2024
Sebelum
2029
27 November 2024
Kandidat
Peta persebaran suara
Peta Yogyakarta yang menyoroti Kabupaten Kulon Progo
Bupati petahana
Ni Made Dwipanti Indrayanti, ST, MT
(Penjabat)
Bupati & Wakil Bupati terpilih

Belum diketahui

Pemilihan umum Bupati Kulon Progo 2024 dilaksanakan pada 27 November 2024 untuk memilih Bupati Kulon Progo periode 2024-2029.[1]

Pemilihan Bupati Kulon Progo tahun tersebut akan diselenggarakan setelah Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 (Pilpres) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2024 (Pileg), bersamaan dengan seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.

Mantan Bupati Hasto Wardoyo yang sudah menjabat dua periode tidak dapat mencalonkan diri kembali dalam Pemilihan umum Bupati Kulon Progo 2024.

Bakal Calon

[sunting | sunting sumber]

Potensial

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Catat! Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November. CNBCIndonesia.com. Diakses 1 Juni 2022