Lompat ke isi

Sup kambing: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Gunkarta (bicara | kontrib)
k menambahkan Kategori:Kambing menggunakan HotCat
Gunkarta (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 18: Baris 18:
'''Sup Kambing''' atau '''Sop Kambing''' adalah hidangan [[sup]] [[daging kambing]] yang lazim ditemukan di [[Masakan Indonesia|Indonesia]].<ref name="CNN">{{cite web | title=40 of Indonesia's best dishes | website=CNN Travel | date=August 9, 2011 | url=http://travel.cnn.com/explorations/eat/40-foods-indonesians-cant-live-without-327106 | accessdate=9 February 2015}}</ref> Hidangan ini dibuat dari daging kambing, tomat, seledri, [[daun bawang]], jahe, [[kemiri]] dan daun jeruk, kuahnya adalah kaldu daging yang berwarna bening kekuningan.<ref name="CNN"/>
'''Sup Kambing''' atau '''Sop Kambing''' adalah hidangan [[sup]] [[daging kambing]] yang lazim ditemukan di [[Masakan Indonesia|Indonesia]].<ref name="CNN">{{cite web | title=40 of Indonesia's best dishes | website=CNN Travel | date=August 9, 2011 | url=http://travel.cnn.com/explorations/eat/40-foods-indonesians-cant-live-without-327106 | accessdate=9 February 2015}}</ref> Hidangan ini dibuat dari daging kambing, tomat, seledri, [[daun bawang]], jahe, [[kemiri]] dan daun jeruk, kuahnya adalah kaldu daging yang berwarna bening kekuningan.<ref name="CNN"/>


Di Indonesia, sup ini disajikan dengan kaldu yang gurih dan diperkaya dengan bumbu rempah. Bumbunya mirip dengan hidangan favorit Indonesia lainnya, yaitu [[sup buntut]]. Pada umumnya sup kambing menggunakan daging kambing, termasuk daging bagian iganya; akan tetapi, di Indonesia ada hidangan sup kambing yang lebih khusus lagi, yaitu sup kepala kambing, yang menggunakan bagian kepala kambing, termasuk bagian daging kepala, lidah, telinga, bibir, mete, dan kadang-kadang termasuk otak kambing.
Di Indonesia, sup ini disajikan dengan kaldu yang gurih dan diperkaya dengan bumbu rempah. Bumbunya mirip dengan hidangan favorit Indonesia lainnya, yaitu [[sup buntut]]. Pada umumnya sup kambing menggunakan daging kambing, termasuk daging bagian iganya; akan tetapi, di Indonesia ada hidangan sup kambing yang lebih khusus lagi, yaitu sup kepala kambing, yang menggunakan bagian kepala kambing, termasuk bagian daging kepala dan pipi, lidah, telinga, bibir, mete, dan kadang-kadang termasuk otak kambing.


Di Indonesia, kambing adalah hewan ternak yang lazim diternakkan, maka ada banyak resep hidangan sup dari daging kambing. Di Indonesia hidangan sup kambing dikaitkan dengan hidangan Betawi dan Melayu, meskipun hidangan ini juga dapat ditemukan di Jawa. Meskipun demikian pada khazanah masakan Jawa, daging kambing biasanya disajikan dalam bentuk [[tongseng]] atau [[gulai]] berkuah. Menurut tradisi, sup kambing, bersama dengan sate kambing dan gulai, lazim dimasak rakyat Indonesia ketika Hari Raya [[Idul Adha]]. Yakni ketika potongan daging kambing dan jerohannya biasanya dibagikan kepada kaum miskin dan rakyat kebanyakan.
Di Indonesia, kambing adalah hewan ternak yang lazim diternakkan, maka ada banyak resep hidangan sup dari daging kambing. Di Indonesia hidangan sup kambing dikaitkan dengan hidangan Betawi dan Melayu, meskipun hidangan ini juga dapat ditemukan di Jawa. Meskipun demikian pada khazanah masakan Jawa, daging kambing biasanya disajikan dalam bentuk [[tongseng]] atau [[gulai]] berkuah. Menurut tradisi, sup kambing, bersama dengan sate kambing dan gulai, lazim dimasak rakyat Indonesia ketika Hari Raya [[Idul Adha]]. Yakni ketika potongan daging kambing dan jerohannya biasanya dibagikan kepada kaum miskin dan rakyat kebanyakan.

Revisi per 4 April 2016 17.17

Sup Kambing
Sup kepala kambing, disajikan di Indonesia.
JenisSup
Tempat asalIndonesia
Bahan utamaDaging kambing
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Sup Kambing atau Sop Kambing adalah hidangan sup daging kambing yang lazim ditemukan di Indonesia.[1] Hidangan ini dibuat dari daging kambing, tomat, seledri, daun bawang, jahe, kemiri dan daun jeruk, kuahnya adalah kaldu daging yang berwarna bening kekuningan.[1]

Di Indonesia, sup ini disajikan dengan kaldu yang gurih dan diperkaya dengan bumbu rempah. Bumbunya mirip dengan hidangan favorit Indonesia lainnya, yaitu sup buntut. Pada umumnya sup kambing menggunakan daging kambing, termasuk daging bagian iganya; akan tetapi, di Indonesia ada hidangan sup kambing yang lebih khusus lagi, yaitu sup kepala kambing, yang menggunakan bagian kepala kambing, termasuk bagian daging kepala dan pipi, lidah, telinga, bibir, mete, dan kadang-kadang termasuk otak kambing.

Di Indonesia, kambing adalah hewan ternak yang lazim diternakkan, maka ada banyak resep hidangan sup dari daging kambing. Di Indonesia hidangan sup kambing dikaitkan dengan hidangan Betawi dan Melayu, meskipun hidangan ini juga dapat ditemukan di Jawa. Meskipun demikian pada khazanah masakan Jawa, daging kambing biasanya disajikan dalam bentuk tongseng atau gulai berkuah. Menurut tradisi, sup kambing, bersama dengan sate kambing dan gulai, lazim dimasak rakyat Indonesia ketika Hari Raya Idul Adha. Yakni ketika potongan daging kambing dan jerohannya biasanya dibagikan kepada kaum miskin dan rakyat kebanyakan.

Lihat juga

Referensi

  1. ^ a b "40 of Indonesia's best dishes". CNN Travel. August 9, 2011. Diakses tanggal 9 February 2015.