Lompat ke isi

Ostrog: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k bentuk baku
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Taltsy Museum Irkutsk Ostrog Tower 200007280018.jpg|180px|ka|jmpl|Menara ostrog [[Sungai Ilim|Ilimsky]], sekarang di Museum Taltsy di [[Irkutsk]], [[Siberia]].]]
[[Berkas:Taltsy Museum Irkutsk Ostrog Tower 200007280018.jpg|180px|ka|jmpl|Menara ostrog [[Sungai Ilim|Ilimsky]], sekarang di Museum Taltsy di [[Irkutsk]], [[Siberia]].]]
'''Ostrog''' ({{lang-ru|остро́г}}) merupakan sebutan dalam [[bahasa Rusia]] bagi [[benteng]] kecil. Ostrog lazimnya terbuat dari [[kayu]] dan seringkali tidak berpenjagaan tetap. Ostrog dipagari [[palisade|kubu]] setinggi 4-6 [[meter]] yang terbuat dari batang-batang pohon dengan ujung yang diruncingkan. Sebutan "ostrog" berasal dari kata Rusia "строгать" (strogat) yang berarti "meraut kayu". Ostrog berukuran lebih kecil dan dikhususkan untuk kepentingan [[militer]], dibandingkan dengan [[Kremlin (benteng)|Kremlin]] yang lebih besar menjadi inti kota-kota Rusia. Ostrog seringkali didirikan di pelosok-pelosok terpencil atau pada garis pertahanan, seperti [[Zasechnaya cherta|Garis Abatis Besar]].
'''Ostrog''' ({{lang-ru|остро́г}}) merupakan sebutan dalam [[bahasa Rusia]] bagi [[benteng]] kecil. Ostrog lazimnya terbuat dari [[kayu]] dan sering kali tidak berpenjagaan tetap. Ostrog dipagari [[palisade|kubu]] setinggi 4-6 [[meter]] yang terbuat dari batang-batang pohon dengan ujung yang diruncingkan. Sebutan "ostrog" berasal dari kata Rusia "строгать" (strogat) yang berarti "meraut kayu". Ostrog berukuran lebih kecil dan dikhususkan untuk kepentingan [[militer]], dibandingkan dengan [[Kremlin (benteng)|Kremlin]] yang lebih besar menjadi inti kota-kota Rusia. Ostrog sering kali didirikan di pelosok-pelosok terpencil atau pada garis pertahanan, seperti [[Zasechnaya cherta|Garis Abatis Besar]].


== Sejarah ==
== Sejarah ==
Baris 6: Baris 6:
Sejak abad ke-17, setelah permulaan [[penaklukan Siberia oleh Rusia]], kata ''ostrog'' digunakan sebagai sebutan bagi benteng-benteng yang didirikan di [[Siberia]] oleh para [[Daftar penjelajah Rusia|penjelajah Rusia]]. Banyak dari benteng-benteng ini kelak bertransformasi menjadi kota-kota besar di Siberia.
Sejak abad ke-17, setelah permulaan [[penaklukan Siberia oleh Rusia]], kata ''ostrog'' digunakan sebagai sebutan bagi benteng-benteng yang didirikan di [[Siberia]] oleh para [[Daftar penjelajah Rusia|penjelajah Rusia]]. Banyak dari benteng-benteng ini kelak bertransformasi menjadi kota-kota besar di Siberia.


Ketika di kemudian hari Siberia menjadi tempat tujuan favorit untuk mengirim para penjahat yang dijatuhi hukuman [[katorga]], ostrog-ostrog Siberia mulai diasosiasikan dengan [[hukuman kurungan]], sehingga pada abad ke-18 dan ke-19 kata ''ostrog'' seringkali diartikan sebagai ''penjara''.
Ketika di kemudian hari Siberia menjadi tempat tujuan favorit untuk mengirim para penjahat yang dijatuhi hukuman [[katorga]], ostrog-ostrog Siberia mulai diasosiasikan dengan [[hukuman kurungan]], sehingga pada abad ke-18 dan ke-19 kata ''ostrog'' sering kali diartikan sebagai ''penjara''.


== Lihat pula ==
== Lihat pula ==
Baris 18: Baris 18:
* [http://dic.academic.ru/dic.nsf/bse/117280/%D0%9E%D1%81%D1%82%D1%80%D0%BE%D0%B3 Ostrog] dalam [[Ensiklopedia Besar Soviet]] {{ru icon}}
* [http://dic.academic.ru/dic.nsf/bse/117280/%D0%9E%D1%81%D1%82%D1%80%D0%BE%D0%B3 Ostrog] dalam [[Ensiklopedia Besar Soviet]] {{ru icon}}
{{Benteng}}
{{Benteng}}
{{Rusia-stub}}


[[Kategori:Benteng]]
[[Kategori:Benteng]]
[[Kategori:Bangunan dan struktur di Rusia]]
[[Kategori:Bangunan dan struktur di Rusia]]


{{Rusia-stub}}

Revisi per 20 Maret 2020 13.03

Menara ostrog Ilimsky, sekarang di Museum Taltsy di Irkutsk, Siberia.

Ostrog (bahasa Rusia: остро́г) merupakan sebutan dalam bahasa Rusia bagi benteng kecil. Ostrog lazimnya terbuat dari kayu dan sering kali tidak berpenjagaan tetap. Ostrog dipagari kubu setinggi 4-6 meter yang terbuat dari batang-batang pohon dengan ujung yang diruncingkan. Sebutan "ostrog" berasal dari kata Rusia "строгать" (strogat) yang berarti "meraut kayu". Ostrog berukuran lebih kecil dan dikhususkan untuk kepentingan militer, dibandingkan dengan Kremlin yang lebih besar menjadi inti kota-kota Rusia. Ostrog sering kali didirikan di pelosok-pelosok terpencil atau pada garis pertahanan, seperti Garis Abatis Besar.

Sejarah

Menara ostrog Yakutsky di Siberia.

Sejak abad ke-17, setelah permulaan penaklukan Siberia oleh Rusia, kata ostrog digunakan sebagai sebutan bagi benteng-benteng yang didirikan di Siberia oleh para penjelajah Rusia. Banyak dari benteng-benteng ini kelak bertransformasi menjadi kota-kota besar di Siberia.

Ketika di kemudian hari Siberia menjadi tempat tujuan favorit untuk mengirim para penjahat yang dijatuhi hukuman katorga, ostrog-ostrog Siberia mulai diasosiasikan dengan hukuman kurungan, sehingga pada abad ke-18 dan ke-19 kata ostrog sering kali diartikan sebagai penjara.

Lihat pula

Rujukan

Pranala luar