Lompat ke isi

Hari yang Cerah...: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Alaniksan04 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k ~
Baris 36: Baris 36:
Peluncuran album disiarkan di tujuh stasiun televisi swasta termasuk stasiun televisi nasional, diantaranya [[SCTV]], [[TVRI]], [[Indosiar]], Lativi sekarang [[tvOne]], [[antv]], [[MetroTV]], dan [[O Channel]]. Peluncuran album dilaksanakan di [[Bandung]], [[Jawa Barat]] pada tanggal [[26 Mei]] [[2007]] mulai pukul 22:00 [[Waktu Indonesia Barat|WIB]].<ref>[https://musik.kapanlagi.com/berita/launching-album-peterpan-disiarkan-enam-tv-nasional-7gyictb.html Launching Album Peterpan Disiarkan Enam TV Nasional]</ref><ref>[https://youtube.com/watch?v=JSrl7kSbW8w Konser Peterpan Launching Album Hari Yang Cerah Untuk Jiwa Yang Sepi Live Bandung]</ref>
Peluncuran album disiarkan di tujuh stasiun televisi swasta termasuk stasiun televisi nasional, diantaranya [[SCTV]], [[TVRI]], [[Indosiar]], Lativi sekarang [[tvOne]], [[antv]], [[MetroTV]], dan [[O Channel]]. Peluncuran album dilaksanakan di [[Bandung]], [[Jawa Barat]] pada tanggal [[26 Mei]] [[2007]] mulai pukul 22:00 [[Waktu Indonesia Barat|WIB]].<ref>[https://musik.kapanlagi.com/berita/launching-album-peterpan-disiarkan-enam-tv-nasional-7gyictb.html Launching Album Peterpan Disiarkan Enam TV Nasional]</ref><ref>[https://youtube.com/watch?v=JSrl7kSbW8w Konser Peterpan Launching Album Hari Yang Cerah Untuk Jiwa Yang Sepi Live Bandung]</ref>


== Daftar Lagu ==
== Daftar lagu ==
{{tracklist
{{tracklist
| total_length = 37:31
| total_length = 37:31

Revisi per 19 November 2020 04.49

Hari yang Cerah...
Konsep sampul dan desain oleh Albert Judiyanto & Dhana A. untuk Third Eye Studio
Album studio karya Peterpan
Dirilis18 Mei 2007
Direkam2006 - 2007
Studio
  • Masterplan Studio, Bandung
  • Studionya Capung, Bandung
  • Ariel Home Studio
Genre
Durasi37:31
LabelMusica Studio's
ProduserNoey, Capung, Icom
Kronologi Peterpan
OST. Alexandria
(2005)OST. Alexandria2005
Hari yang Cerah...
(2007)
Sebuah Nama, Sebuah Cerita
(2008)Sebuah Nama, Sebuah Cerita2008
Singel dalam album Hari yang Cerah...
  1. "Menghapus Jejakmu[1]"
  2. "Di Balik Awan[2]"
  3. "Hari yang Cerah Untuk Jiwa yang Sepi[3]"
  4. "Sally Sendiri[4]"
  5. "Cobalah Mengerti[5]"

Hari yang Cerah... merupakan album studio keempat Peterpan yang dirilis pada tahun 2007 melalui Musica Studio's. Album ini kembali disponsori oleh XL Axiata setelah sebelumnya pada album OST. Alexandria. Album ini juga dijadikan sebagai VCD karaoke untuk sponsor Telkomsel. Singel yang dirilis pada album ini diantaranya "Menghapus Jejakmu", "Di Balik Awan", "Hari yang Cerah Untuk Jiwa yang Sepi", "Sally Sendiri", dan "Cobalah Mengerti".

Album ini adalah album pertama Peterpan setelah vakum selama satu setengah tahun pasca keluarnya Andika dan Indra dari Peterpan pada Oktober 2006.[6] David memulai debutnya di album ini sebagai musisi tambahan yang mengisi bagian kibor. Perubahan genre begitu terasa dengan masuknya David, dari rock alternatif yang cadas ke arah pop alternatif yang lebih lembut.

Peluncuran album disiarkan di tujuh stasiun televisi swasta termasuk stasiun televisi nasional, diantaranya SCTV, TVRI, Indosiar, Lativi sekarang tvOne, antv, MetroTV, dan O Channel. Peluncuran album dilaksanakan di Bandung, Jawa Barat pada tanggal 26 Mei 2007 mulai pukul 22:00 WIB.[7][8]

Daftar lagu

No.JudulPenciptaDurasi
1."Menghapus Jejakmu"Ariel3:04
2."Hari yang Cerah Untuk Jiwa yang Sepi"
  • Ariel
  • Lukman
3:57
3."Di Balik Awan"Ariel3:53
4."Kota Mati"
  • Ariel
  • Lukman
3:51
5."Melawan Dunia"Ariel3:18
6."Sally Sendiri"Ariel4:16
7."Lihat Langkahku"Lukman3:59
8."Bebas"Ariel3:21
9."Cobalah Mengerti"
  • Ariel
  • Lukman
4:22
10."Dunia Yang Terlupa"Lukman3:29
Durasi total:37:31

Personel

Semua lagu diaransemen oleh Peterpan.

Peterpan

Musisi tambahan

  • David - kibor pada trek 5 & 8 dan string pada trek 2 & 6
  • Lucky - bas gitar pada trek 1-3 & 5-9
  • Jatnika - bas gitar pada trek 4 & 10
  • Aria Prass - piano pada trek 1
  • Kadek - conga pada trek 1

Personel tambahan

  • Simon - mixing
  • Khoe Hok Laij - mastering
  • Anyus - rekaman musik
  • Redjoy - rekaman vokal
  • Capung - rekaman vokal
  • Fery - logistik rekaman

Referensi