Otak-otak: Perbedaan antara revisi
Penambahan referensi #1lib1ref #1lib1refID |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 11: | Baris 11: | ||
'''Otak-otak''' adalah [[makanan]] yang terbuat dari daging [[Tenggiri|ikan tenggiri]] cincang yang dibungkus dengan daun [[pisang]], dipanggang, dan disajikan dengan [[saus kacang]] atau kuah asam pedas. Daun pisang yang digunakan biasanya berupa daun pisang batu yang warnanya tetap tahan walaupun telah melalui pengukusan<ref name=":0">{{Cite book|last=Murdijati-Gardjito|last2=Santoso|first2=Umar|last3=Harmayani|first3=Eni|date=2023-02-17|url=https://books.google.co.id/books?id=dGquEAAAQBAJ&pg=PA163&dq=roti+maros&hl=id&newbks=1&newbks_redir=0&sa=X&ved=2ahUKEwjiy5GH1uSDAxVawTgGHUIfA2oQ6AF6BAgQEAI#v=onepage&q=roti%20maros&f=false|title=RAGAM KUDAPAN MALUKU, SULAWESI DAN KALIMANTAN|publisher=Penerbit Andi|isbn=978-623-99086-8-3|language=id}}</ref>. Makanan ini populer di kawasan [[Bangka Belitung]], [[Palembang]] ([[Sumatera Selatan]]), [[Pontianak]] ([[Kalimantan Barat]]), [[DKI Jakarta]], [[Tanjung Pinang]] ([[Kepulauan Riau]]) serta [[Selat Melaka]] dan [[Selat Karimata]], tetapi tersebar luas pula di berbagai kota pesisir pantai di Sumatra dan Jawa. Otak-otak juga tersebar di [[Singapura]], dan [[Muar]] ([[Malaysia]]). |
'''Otak-otak''' adalah [[makanan]] yang terbuat dari daging [[Tenggiri|ikan tenggiri]] cincang yang dibungkus dengan daun [[pisang]], dipanggang, dan disajikan dengan [[saus kacang]] atau kuah asam pedas. Daun pisang yang digunakan biasanya berupa daun pisang batu yang warnanya tetap tahan walaupun telah melalui pengukusan<ref name=":0">{{Cite book|last=Murdijati-Gardjito|last2=Santoso|first2=Umar|last3=Harmayani|first3=Eni|date=2023-02-17|url=https://books.google.co.id/books?id=dGquEAAAQBAJ&pg=PA163&dq=roti+maros&hl=id&newbks=1&newbks_redir=0&sa=X&ved=2ahUKEwjiy5GH1uSDAxVawTgGHUIfA2oQ6AF6BAgQEAI#v=onepage&q=roti%20maros&f=false|title=RAGAM KUDAPAN MALUKU, SULAWESI DAN KALIMANTAN|publisher=Penerbit Andi|isbn=978-623-99086-8-3|language=id}}</ref>. Makanan ini populer di kawasan [[Bangka Belitung]], [[Palembang]] ([[Sumatera Selatan]]), [[Pontianak]] ([[Kalimantan Barat]]), [[DKI Jakarta]], [[Tanjung Pinang]] ([[Kepulauan Riau]]) serta [[Selat Melaka]] dan [[Selat Karimata]], tetapi tersebar luas pula di berbagai kota pesisir pantai di Sumatra dan Jawa. Otak-otak juga tersebar di [[Singapura]], dan [[Muar]] ([[Malaysia]]). |
||
Tak hanya sebagai makanan tradisional, kini otak-otak sudah sering dijadikan sebagai frozen food untuk camilan. |
|||
== Bahan == |
== Bahan == |
Revisi per 1 April 2024 07.21
artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. |
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. |
Otak-otak | |
---|---|
Tempat asal | Asia Tenggara Maritim |
Daerah | Daerah pesisir pantai Nusantara seperti Sumatera Selatan, Kota Pontianak, dan DKI Jakarta, Indonesia |
Sunting kotak info • L • B | |
Otak-otak adalah makanan yang terbuat dari daging ikan tenggiri cincang yang dibungkus dengan daun pisang, dipanggang, dan disajikan dengan saus kacang atau kuah asam pedas. Daun pisang yang digunakan biasanya berupa daun pisang batu yang warnanya tetap tahan walaupun telah melalui pengukusan[1]. Makanan ini populer di kawasan Bangka Belitung, Palembang (Sumatera Selatan), Pontianak (Kalimantan Barat), DKI Jakarta, Tanjung Pinang (Kepulauan Riau) serta Selat Melaka dan Selat Karimata, tetapi tersebar luas pula di berbagai kota pesisir pantai di Sumatra dan Jawa. Otak-otak juga tersebar di Singapura, dan Muar (Malaysia).
Tak hanya sebagai makanan tradisional, kini otak-otak sudah sering dijadikan sebagai frozen food untuk camilan.
Bahan
Otak-otak dapat dibuat dari ikan tenggiri dan sejenisnya yang hanya diambil dagingnya. Lalu untuk bumbu, perlu bawang putih, bawang merah, daun bawang, tepung tapioka, dan santan[1].
Galeri
-
Otak-otak di Jakarta
-
Otak-otak Ikan Kukus
-
Otak-otak dengan sambal
-
Penjual otak-otak di Pasar Baru
Referensi
- ^ a b Murdijati-Gardjito; Santoso, Umar; Harmayani, Eni (2023-02-17). RAGAM KUDAPAN MALUKU, SULAWESI DAN KALIMANTAN. Penerbit Andi. ISBN 978-623-99086-8-3.
Pranala luar
- (Indonesia) Resep memasak otak-otak goreng Diarsipkan 2013-12-30 di Wayback Machine.