Lompat ke isi

Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 390: Baris 390:
#[[Sutarman|Irjend Polisi Drs. Sutarman, M.Hum]] (7 Oktober 2010 s/d 7 Juli 2011)
#[[Sutarman|Irjend Polisi Drs. Sutarman, M.Hum]] (7 Oktober 2010 s/d 7 Juli 2011)
#Irjend Polisi Dr Untung S Rajab Drs, SH (7 Juli 2011 s/d 31 Oktober 2012)
#Irjend Polisi Dr Untung S Rajab Drs, SH (7 Juli 2011 s/d 31 Oktober 2012)
#Irjend Polisi Drs. Dwi Prayitno (31 Maret 2014  s/d 1 September 2014 )
#[[Dwi Prayitno|Irjend Polisi Drs. Dwi Prayitno]] (31 Maret 2014  s/d 1 September 2014 )
#Irjend Polisi Drs. Unggung Cahyono (1 September 2014 s/d sekarang)
#Irjend Polisi Drs. Unggung Cahyono (1 September 2014 s/d sekarang)



Revisi per 25 April 2015 03.15

Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya
SingkatanPolda Metro Jaya
Yurisdiksi hukumProvinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta dan sekitarnya (Jadetabek)
Markas besarJl. Jenderal Sudirman Kav 55 Jakarta Selatan

Situs web
www.metro.polri.go.id

Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya atau Polda Metro Jaya adalah pelaksana tugas Kepolisian RI di wilayah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Polda Metro Jaya dipimpin oleh seorang kepala kepolisian daerah yang berpangkat bintang dua (Inspektur Jenderal Polisi). Polda Metro merupakan satu-satunya polda di Indonesia yang memiliki status A+ (A khusus) dikarenakan kedudukannya menjaga keamanan dan ketertiban ibu kota Negara Republik Indonesia (Jakarta).

Penggunaan kata Metropolitan didasarkan atas kota Jakarta sebagai kota metropolitan dan ibukota Negara Republik Indonesia. Sehingga penamaan kepolisian di wilayah DKI Jakarta mulai dari tingkat Polda, Polres sampai Polsek menggunakan kata Metro.

Polda Metro Jaya dipimpin Irjen Pol Unggung Cahyono sejak 1 September 2014[1]

Daftar pejabat

Daftar Kepala Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya atau Kapolda Metro Jaya di bawah ini adalah daftar para pejabat yang menjadi pimpinan di Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya. Para pejabat ini disebut sebagai Kapolda Metro Jaya atau biasa disingkat Kapolda.

  1. Komisaris Besar Polisi Tk IR. Ating Natadikusuma ( 6 Desember 1949 s/d Desember 1952)
  2. Komisaris Besar Polisi Muhamad Suryo Pranoto ( 30 Desember 1952 s/d 6Juli 1961)
  3. Brigjend Polisi M Suhud ( 6 Juli s/d 29 Februari 1964 )
  4. Brigjend Polisi TAAzis ( 29 Febuari 1964 s/d 3 Juni 1965 )
  5. Brigjend Polisi R. Sawarno Tjokrodiningrat ( 3 Juni 1965 s/d 3 Nopember 1965)
  6. Mayjend Polisi Drs. Sobroto Brotodirdjo SH  ( 3 November 1965 s/d 7 Desember 1967 )
  7. Mayjend Polisi Drs. Soekahar ( 7 Desember 1967 s/d 16 Febuari 1970 )
  8. Mayjend Polisi Drs. Widodo Budidarmo ( 16Febuari 1970 s/d 1974 )
  9. Mayjend Polisi Drs. Soetadi Ronodipuro (1974 s/d 1978 )
  10. Mayjend Polisi Drs. Kodrat Samadikoen (1978 s/d 1979 )
  11. Mayjend Polisi Anton Soedjarwo ( 1979 s/d 8Desember 1983)
  12. Mayjend Polisi Drs. R. Soedjoko ( 8 Desember 83 s/d 25Oktober 1984 )
  13. Mayjend Polisi Soedarmadji (25 Oktober 1984 s/d 17juni 1986 )
  14. Mayjend Polisi Drs. Poedy Syamsoedin ( 17 Juni 1986 s/d 20 September 1989 )
  15. Mayjend Polisi Drs. MH Ritonga ( 20 September 1989 s/d 22 Agustus 1992 )
  16. Mayjend Polisi Drs. Banurusman ( 22 Agustus 1992 s/d 31 Maret 1993 )
  17. Mayjend Polisi Drs. Hindarto ( 31 Maret 1993 s/d Januari 1995 )
  18. Mayjend Polisi Drs. Dibyo Widodo ( 17Januari 1997 s/d  19 Maret 1996 )
  19. Mayjend Polisi Drs. Hamami Nata ( 19 Maret 1996 s/d 17 Januari 1998 )
  20. Mayjend Polisi Drs. Noegroho Djajoesman (1998 s/d 1999)
  21. Mayjend Polisi Drs. Nurfaizi (1999 s/d 2000)
  22. Irjend Polisi Drs. Mulyono Sulaiman (2000 s/d 2001 )
  23. Irjend Polisi Drs. M Sofjan Jacoeb MM (2001 s/d 2002)
  24. Irjend Polisi Drs. R Makbul Padmanagara (2002 s/d 2004)
  25. Irjend Polisi Drs. Firman Gani (2004 s/d 2006)
  26. Irjend Polisi Drs. Adang Firman (2006 s/d 2008)
  27. Irjend Polisi Drs. Wahyono (18 Desember 2008 s/d 18 Juni 2010).
  28. Irjend Polisi Drs. Timur Pradopo (18 Juni 2010 s/d 7 Oktober 2010 )
  29. Irjend Polisi Drs. Sutarman, M.Hum (7 Oktober 2010 s/d 7 Juli 2011)
  30. Irjend Polisi Dr Untung S Rajab Drs, SH (7 Juli 2011 s/d 31 Oktober 2012)
  31. Irjend Polisi Drs. Dwi Prayitno (31 Maret 2014  s/d 1 September 2014 )
  32. Irjend Polisi Drs. Unggung Cahyono (1 September 2014 s/d sekarang)

Wilayah hukum

Berikut daftar Polres yang masuk kedalam wilayah hukum Polda Metro Jaya :

Keterangan

  1. ^ a b Kota Tangerang dan Kabupaten Tangerang secara administratif termasuk wilayah Provinsi Banten, tetapi secara hukum kepolisian termasuk kedalam wilayah Polda Metro Jaya, karena sebagai daerah penyangga ibukota negara
  2. ^ a b c Kota Bekasi, Kota Depok dan Kabupaten Bekasi secara administratif termasuk wilayah Provinsi Jawa Barat, tetapi secara hukum kepolisian termasuk kedalam wilayah Polda Metro Jaya, karena sebagai daerah penyangga ibukota negara

Referensi

Pranala luar