Lompat ke isi

Jātaka

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 Juni 2024 08.48 oleh Faredoka (bicara | kontrib) (Faredoka memindahkan halaman Jataka ke Jātaka dengan menimpa pengalihan lama)
Relief cerita "Kera dan buaya" yang merupakan cerita jataka dan terdapat pada candi Sojiwan.

Jataka atau Jātaka (जातक) adalah kumpulan cerita tentang kehidupan-kehidupan lampau Sang Buddha, sebelum beliau terlahir menjadi Siddharta Gautama. Cerita-cerita ini jumlahnya ada 547 dan aslinya ditulis dalam bahasa Pali.

Lihat pula

Pranala luar