Lompat ke isi

Star Air (Indonesia)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 Januari 2017 04.27 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Star Air
IATA ICAO Kode panggil
STA 5H STAR
Didirikan2000
Mulai beroperasi8 Juli 2001
Berhenti beroperasi1 Juni 2005
PenghubungBandar Udara Internasional Soekarno-Hatta
SloganYou Are Our Star
Boeing 737-200 milik Star Air

Star Air adalah sebuah maskapai penerbangan yang berpusat di Indonesia. Maskapai ini berdiri tahun 2000, masa di mana maskapai swasta di Indonesia bermunculan setelah pemerintah mencanangkan deregulasi penerbangan di Indonesia. Namun, seperti beberapa maskapai swasta Indonesia lainnya (total 11 maskapai), maskapai ini dicabut lisensinya oleh pemerintah tahun 2008 karena tidak aktif (menghentikan operasi).

Armada

Boeing 737-200