Lompat ke isi

Celebrities TV

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Celebrities TV
PT MNC Televisi Perempuan Indonesia
NegaraIndonesia
Wilayah siaranIndonesia
JaringanMNC Channels (2012-2023)
iNews (2023-sekarang)
Kantor pusatiNews Center Lantai 11, Jl. Kebon Sirih Kav 17-19, Jakarta Pusat 10340
MNC Studios Tower II Lantai 3-5, Jl. Raya Perjuangan No.1 Kebon Jeruk, Jakarta Barat
SloganInfo Hiburan Terhangat
BahasaBahasa Indonesia
PemilikMNC Sky Vision (2012-2019)
MNC Vision Networks (2019-2023)
iNews Media Group (2023-sekarang)
Nama sebelumnya
  • MNC Infotainment (3 Oktober 2012-12 Desember 2017)
  • Infotainment (12 Desember 2017-30 Juni 2023)

Celebrities TV (sebelumnya bernama MNC Infotainment dan Infotainment) adalah jaringan televisi gaya hidup 24 jam satelit dan kabel di Indonesia. Jaringan ini menayangkan acara berita selebritis.

Sejarah

Kemunculan

Celebrities TV pertama kali mengudara dengan nama MNC Infotainment akan diluncurkan siaran pertama tanggal 3 Oktober 2012 dan 25 Juni 2014. Setelah sukses siaran perdana ini 20 Mei 2015, MNC Infotainment diadakan acara press conference di Jakarta. Saluran ini dapat disaksikan melalui televisi satelit berlangganan Indovsion (sekarang dikenal bernama MNC Vision) di saluran 96.

Logo pertama MNC Infotainment (3 Oktober 2012-25 Juni 2014)
Logo kedua MNC Infotainment (25 Juni 2014-19 Mei 2015)
Logo terakhir MNC Infotainment (20 Mei 2015-28 Februari 2018)
Logo Infotainment (1 Maret 2018-14 Januari 2020)
Logo Infotainment (15 Januari 2020-30 Juni 2023)

Pada tanggal 1 Maret 2018, MNC Infotainment berganti nama menjadi Infotainment saja.

Empat tahun kemudian, Infotainment berganti logo dan nama lagi menjadi Celebrities TV yang kerjasama dengan Celebrities.id merupakan website online yang dimiliki oleh MNC Portal juga Celebrities Radio akan menggantikan oleh V Radio.

Acara yang ditayangkan

Acara yang sebelumnya ditayangkan

Jangkauan Siaran

Lihat pula

Pranala luar