Lompat ke isi

Mikhail Mizintsev

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Mikhail Yevgenyevich Mizintsev (bahasa Rusia : Михаил Евгеньевич Мизинцев ; lahir 10 September 1962) adalah seorang kolonel jenderal Rusia yang saat ini bertugas di kelompok tentara bayaran Rusia Wagner.[1]

Mikhail Mizintsev
Mikhail Mizintsev Tahun 2023
Wakil Menteri Pertahanan Rusia
Masa jabatan
24 September 2022 – 27 April 2023
MenteriSergey Shoygu
Informasi pribadi
Lahir10 September 1962 (umur 62)
Averinskaya, Oblast Vologda, RSFS Rusia, Uni Soviet
PekerjaanTentara
JulukanButcher of Mariupol
Karier militer
Pihak Uni Soviet
 Rusia
Dinas/cabangAngkatan Bersenjata Uni Soviet
Angkatan Bersenjata Rusia
Masa dinas1980–2023
PangkatKolonel Jenderal
Pertempuran/perangPerang Saudara Suriah
IMDB: nm13590062 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ia terakhir menjabat sebagai Wakil Menteri Pertahanan Rusia bidang Logistik pada 24 September 2022 hingga 27 April 2023. Sebelumnya, ia mengepalai Pusat Manajemen Pertahanan Nasional Rusia.

Dia telah memimpin pasukan Rusia selama Pengepungan Mariupol, di mana beberapa serangan terhadap warga sipil telah dilaporkan (termasuk serangan udara di teater kota dan rumah sakit) dan dikecam sebagai kejahatan perang, yang menurut laporan pejabat militer Ukraina menyebut Mizintsev sebagai "Tukang Jagal Mariupol".[2]

Karier Militer

[sunting | sunting sumber]

Mizintsev memulai karir militernya pada tahun 1980, di bawah Uni Soviet, dan terus bertugas di Angkatan Darat Rusia setelah pembubarannya

Dia telah diberi sanksi oleh Inggris, Jepang, Selandia Baru, Uni Eropa, Kanada, Swiss, Australia, dan Ukraina[3][4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Former Russian defense minister joins Wagner PMC". Yahoo News (dalam bahasa Inggris). 2023-05-04. Diakses tanggal 2023-09-24. 
  2. ^ Ball, Tom (2023-09-24). "'Butcher of Mariupol' inflicts brutality he learnt in Syria" (dalam bahasa Inggris). ISSN 0140-0460. Diakses tanggal 2023-09-24. 
  3. ^ "Russian general dubbed 'butcher of Mariupol' among new sanctions announced by Truss". The Independent (dalam bahasa Inggris). 2022-03-31. Diakses tanggal 2023-09-24. 
  4. ^ "MIZINTSEV Mikhail Yevgenyevich - biography, dossier, assets | War and sanctions". sanctions.nazk.gov.ua (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-09-24.