Lompat ke isi

Melela

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 Oktober 2015 19.50 oleh Gunkarta (bicara | kontrib)

Melela atau keluar (Inggris:coming out) adalah istilah yang merujuk kepada tindakan seorang individu yang mengungkapkan orientasi seksual mereka kepada orang lain. Melela ini biasanya merujuk kepada tindakan pengungkapan jati diri oleh kaum gay, lesbian, biseksual dan transgender (GLBT) tentang orientasi seksual mereka, kepada orang-orang terdekat mereka seperti keluarga, teman, rekan kerja atau lingkungan mereka.

Pranala luar