Lompat ke isi

Hot Room

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 8 Oktober 2021 02.17 oleh RIN 2412 (bicara | kontrib)

Hot Room
Berkas:Hotroom metrotv.jpg
GenreGelar wicara
PembuatDon Bosco Selamun
Kania Sutisnawinata
PengembangMetroTV
PresenterDr. Hotman Paris Hutapea, S.H., LL.M., M.Hum.
Negara asal Indonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Produksi
Durasi130 menit (Rabu)
21:30 - 23:00 WIB
Rilis asli
JaringanMetroTV
Format gambar16:9 SDTV (1080p)
Rilis2 April 2019 –
sekarang

Hot Room adalah program gelar wicara yang disiarkan di MetroTV sejak 2 April 2019 hingga 5 Desember 2020. Acara ini dipandu oleh Hotman Paris Hutapea (pengacara kondang Indonesia) ditemani beberapa host yaitu Ajeng Kamaratih, Tantri Moerdopo, Intan Saumadina dan Indah Setiyani. Dalam acara ini, sang pembawa acara dan seorang pengacara kondang Indonesia membahas berbagai permasalahan hukum dengan orang-orang yang tengah mencari keadilan. Mulai tanggal 1 September 2021, program Hot Room kembali tayang dengan tampilan yang berbeda yaitu yang Hot dan Terkini akan dibahas sampai tuntas yang menjadi pro dan kontra di tengah-tengah masyarakat yang akan tayang setiap Rabu jam 20:05 WIB selama 1 jam 30 menit sampai 21:30 WIB yang langsung akan dipandu oleh Hotman Paris Hutapea. Mulai tanggal 6 Oktober 2021, program Hot Room akan berubah jam tayang yang semula mulai pukul 20:05 WIB menjadi pukul 21:30 WIB setiap hari Rabu.

Pembawa acara

Bintang Tamu

Episode Tanggal Tayang dan Tema Bintang Tamu
1 1 September 2021

Besar tapi (jangan) loyo

Ali Mochtar

Ngabalin

Viva Yoga Mauladi

Achmad Baidowi

Adi Prayitno

Herzaky Mahendra Putra

Jazuli Juwaini

2 8 September 2021

Merisak itu Merusak

Sandrayati Moniaga

Tegar Putuhena

Abdul Fickar Hadjar

Rony E Hutahaean

Sujiwo Tejo

Ahmad Sahroni

3 15 September 2021

Politik ala Drakor

Faldo Maldini

Aria Bima (politikus)

Eko Kuntadhi

Andre Rosiade

M. Sobary

Tjipta Lesmana

4 22 September 2021

Buka-bukaan Dana Reses

Ahmad Sahroni

Masinton Pasaribu

Ray Rangkuti

Lucius Karus

Sujiwo Tejo

5 29 September 2021

Ribut PKI di akhir September

Tubagus Hasanuddin

Faldo Maldini

Ray Rangkuti

Adhie Massardi

Ujang Komarudin

Hidayat Nur Wahid

6 6 Oktober 2021

Politik Ala Drakor (rerun)

Faldo Maldini

Aria Bima (politikus)

Eko Kuntadhi

Andre Rosiade

M. Sobary

Tjipta Lesmana

Pranala luar

http://www.metrotvnews.com[pranala nonaktif permanen]

http://www.medcom.id