Dedah boh itik
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 8 Februari 2024 05.36 oleh Supardisahabu (bicara | kontrib)
Dedah boh itik adalah masakan khas Aceh. Makanan ini berupa dadar telur bebek yang dicampur dengan kelapa parut, daun jeruk dan irisan serai yang dicampur dengan berbagai bumbu. Cara mengolah yang simpel dan murah meriah membuat resep masakan ini patut dicoba.[1]
Referensi
- ^ "Dedah Boh Itik » Budaya Indonesia". budaya-indonesia.org. Diakses tanggal 2024-02-07.
Kategori tersembunyi: