Lompat ke isi

Miss Cosmo 2024

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Mei 2024 01.21 oleh Fortnights (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{short description|edisi ke-1 ajang kontes kecantikan Miss Cosmo}} {{Kotak info kontes kecantikan|name=Miss Cosmo 2024|image=|image size=|caption=|date=Oktober 2024|theme=|venue=Kota Ho Chi Minh, Vietnam|entertainment=|broadcaster=VTV|director=|producer=|owner=|sponsor=|presenters=|placements=|debuts=Lebih dari 50 negara/wilayah|withdraws=|returns=|winner=|represented=}} '''Miss Cosmo 2024''' adalah edisi perdana dari kontes kecantikan Miss Cosmo ya...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Miss Cosmo 2024
TanggalOktober 2024
TempatKota Ho Chi Minh, Vietnam
Stasiun televisiVTV
DebutLebih dari 50 negara/wilayah

Miss Cosmo 2024 adalah edisi perdana dari kontes kecantikan Miss Cosmo yang akan diselenggarakan pada Oktober 2024 di Kota Hồ Chí Minh, Vietnam. Presiden organisasi Trần Việt Bảo Hoàng akan memahkotai pemenang di akhir acara.

Kontestan

4 kontestan dikonfirmasi berkompetisi pada edisi ini:

Negara/Wilayah Kontestan Usia Kota Asal
 Australia Lydia Caisley Harland Canberra
 Honduras Britthany Marroquín Gonzáles 21 Copán
 Indonesia Ketut Permata Juliastrid Sari[1][2] 21 Denpasar
 Vietnam Bùi Thị Xuân Hạnh[3] 22 Ninh Binh

Catatan

Debut

Afrika
Asia dan Pasifik
Eropa
Amerika

Lintas kompetisi

Referensi

  1. ^ Prima, Berkat (7 Mei 2024). "Ketut Permata Juliastrid Akan Wakili Indonesia di Miss Cosmo, Perdana!". IDN Times. Diakses tanggal 20 Mei 2024. 
  2. ^ Ruswannur, Wandi (7 Mei 2024). "Komitmen Ketut Permata Juliastrid, Puteri Indonesia Pariwisata 2024 Asal Bali". Padang Raya News. Diakses tanggal 20 Mei 2024. 
  3. ^ News, VietNamNet (2 Januari 2024). "Beauty from Ninh Binh crowned Miss Cosmo Vietnam 2023". VietNamNet News (dalam bahasa Vietnam). Diakses tanggal 2024-05-20. 

Pranala luar