Lompat ke isi

Ega Noviantika

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ega Noviantika
Lahir2 November 1998 (umur 26)
Kuningan, Jawa Barat, Indonesia
Nama lainEga DA
AlmamaterUniversitas Mercu Buana[1]
Pekerjaan
Suami/istri
(m. 2019)
Anak2
Karier musik
GenreDangdut
Tahun aktif2015—sekarang
X: DA2_Ega Instagram: da2_egakuningan Modifica els identificadors a Wikidata

Ega Noviantika (lahir 2 November 1998) adalah seorang penyanyi dangdut dan aktris berkebangsaan Indonesia. Ega merupakan salah satu finalis D'Academy musim kedua.[2]

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Pada Oktober 2019, Ega menikah dengan salah satu pedangdut lulusan D'Academy musim ketiga, yakni Rafly DA.

Pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Filmografi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2024 Siri Na Pacce Baji
Keterangan
  Belum dirilis

Serial televisi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2016 Haji Belajar Ngaji Dirinya sendiri

  • Sinema Sore: Suami yang Hilang (2015)
  • Sinema Pagi: Ibu Jangan Tinggalkan Aku (2015)
  • Sinema Sore: Anakku Memang Anakku (2016) sebagai Aura
  • Pintu Berkah Spesial Ramadan: Segala Rintangan Kehidupan Aku Lalui Demi Kedua Adikku (2019)
  • Pintu Berkah Spesial Ramadan: Mudik Lebaran Terakhir untuk Ibu (2019)
  • Pintu Berkah: Berkah Taubat Pelukis Kaligrafi Buntung yang Soleh (2019)
  • Pintu Berkah: Anak Pembawa Berkah Menuntun Ibu Angkatnya Husnul Khotimah (2019)

Drama musikal

[sunting | sunting sumber]

Diskografi

[sunting | sunting sumber]
  • "Peluk Kasih Ibu" (2015)
  • "Kawin Paksa" (2016)
  • "Merindu" (2017)
  • "Jatuh Cinta" (2017)

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]